Hukum Sulawesi Barat 

Polres Donggala Gagalkan Penyelundupan Solar

Bahan bakar minyak (BBM) jenis solar industri milik PT Putra Arba Mandiri yang diangkut truk tangki berkapasitas 10.000 liter disita aparat Polres Donggala, Sulawesi Tengah (Sulteng). Kepala Satuan Reserse dan Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Donggala Ajun Komisaris Margiyanta mengatakan, kronologis penangkapan berawal dari kecurigaan petugas di Desa Loli Oge, Kabupaten Donggala, yang melihat truk tangki biru memiliki kejanggalan. “Kami mencurigai karena tangki tersebut disegel tetapi penyegelannya tidak dilakukan sesuai standar,” kata Margiyanta Kamis (22/8), seperti dilansir Metrotvnews.com. Dari tempat kejadian perkara (TKP) petugas juga menemukan satu jerigen solar yang baru…

Read More
Daerah Sulawesi Barat 

DPRD dan Gubernur Sulbar Tanggapi Temuan BPK

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulawesi Barat (Sulbar) Hamzah Hapati Hasan angkat bicara soal temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) yang mengatakan anggaran Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulbar menguap Rp8.210 miliar. Menurutnya, hal itu menjadi sebab tidak dapatnya Pemprov Sulbar predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Kalau memang temuan itu tergolong pelanggaran hukum, dia tegaskan harus diajukan pada aparat hukum. Tapi kalau administrasi, akan diselesaikan secara internal. “Dan temuan BPK sebesar delapan miliar itu akan dilihat dulu. Apakah unsur kesengajaan atau ada nilai yang dihilangkan? Sebab ini aset, sehingga harusnya ada barang,”…

Read More
Daerah Hot Sulawesi Barat 

Warga Majene Mulai Kesulitan Mendapatkan BBM

Kelangkaan bahan bakar minyak (BBM) terjadi di Majene, Sulawesi Barat, menjelang penaikan harga. Dua stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) yang masih memiliki stok BBM diserbu warga. Untuk mengantisipasi keributan antarpembeli maupun antara pembeli dan pengelola SPBU, serta aksi penimbunan, enam personil kepolisian disiagakan di areal SPBU untuk mengatur antrean kendaraan yang memanjang hingga ke jalan raya. Diutip dari Metrotvnews.com, antrian kendaraan antara lain terjadi di SPBU yang terletak di jalur lintas barat Sulawesi di Kecamatan Banggae, Kabupaten Majene. Untuk mendapatkan bahan bakar bersubsidi, warga harus rela antre di SPBU…

Read More