Agenda Maluku 

Walikota Ambon Lantik Raja Negeri Rutong

Ambon, indonesiatimur.co – Walikota Ambon, Richard Louhenapessy, pada Jumat (28/02/2020) melantik Reza Valdo Maspaitella sebagai Raja Negeri Rutong masa jabatan 2020-2026, di Balieo Negeri Rutong. Menurut Walikota, pelantikan yang dilaksanakan adalah sebuah anugerah yang luar biasa, baik bagi Negeri Rutong, Kecamatan Leitimur Selatan maupun Kota Ambon secara komperhensif. “Kita patut bersyukur, karena saat ini kita dapat melaksanakan sebuah tatanan budaya yang tepat dan benar sebagai manisfestasi dari nilai-nilai kultural asli masyarakat Ambon Maluku,” kata Walikota. Menurut Walikota, selama ini dirinya kerap mendapat kecaman dikarenakan posisi Raja-Raja Negeri Adat yang masih…

Read More
Opini 

MENDAMBAKAN KEADILAN SOSIAL

Oleh : Jaya Suprana Syukur Alhamdullilah, saya beruntung tergolong warga Indonesia yang bisa menikmati nikmatnya kemerdekaan Indonesia. Namun sayang setriliun sayang, tidak semua sesama warga Indonesia seberuntung saya. Masih banyak warga Indonesia belum bisa menikmati nikmatnya kemerdekaan Indonesia. Kenyataan tersebut merupakan bukti tak terbantahkan bahwa sila ke lima Pancasila yaitu Keadilan Sosial Untuk Seluruh Rakyat Indonesia belum terejawantahkan di persada Nusantara masa kini. Untuk sementara ini Keadilan Sosial hanya hadir secara terbatas untuk sebagian kecil rakyat Indonesia. *Keberpihakan* Berdasar dukungan dari para sahabat seperti Prof. Frans Magnis Suseno, Prof. Mahfud…

Read More
Daerah Maluku 

Kepala Pelaksana BPBD KKT: Belum Ada Laporan Kerusakan Akibat Gempa

Saumlaki, indonesiatimur.co – Gempa bumi M  6,7 SR yang menguncang Kota Saumlaki, Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT), pada Rabu (26/02/2020) pukul 16.33.WIT, sempat membuat masyarakat panik dan kaget, tetapi rasa sindrome panic itu tidak bertahan lama. Karena tidak ada bangunan yang retak ataupun korban jiwa. Hal ini dikatakan Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) KKT Doni B Laiyan. Sedangkan untuk kerusakan bangunan, dia mengaku belum ada laporan dari masyarakat. ” Dari pantauan kami,  di sekitar Saumlaki, tidak ada bangunan retak atau korban. Juga sampai sekarang belum ada laporan masyarakat, kan…

Read More
Daerah Maluku 

Tanimbar Diguncang Gempa M 6.7

Saumlaki, indonesiatimur.co – Gempa bumi berkekuatan M 6,7 SR mengguncang Kepulauan Tanimbar pada Rabu (26/02/2020). Gempa terjadi pada pukul 16.33 WIT. Menurut Info BMKG Maluku, lokasi gempa 7.5 LS – 131.11BT (57 km Barat Laut Saumlaki, 78 km Barat Daya Larat. Adapun kedalamannya 28 km. Gempa ini dirasakan di Saumlaki IV MMI dan tidak berpotensi tsunami. Gempa tersebut  dempat membuat warga  di Saumlaki panik, tetapi tidak berlangsung lama dan mereka tetap beraktivitas. (it-03) Bagikan artikel ini

Read More
Lingkungan Maluku 

BPBD Kota Ambon Beri Pelatihan Kelompok Siaga Bencana

Ambon, indonesiatimur.co – Untuk meminimalisir bencana banjir menjelang datangnya musim hujan, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ambon memberikan pelatihan bagi kelompok siaga bencana, Rabu (26/02/2020), bertempat di Hotel Manise Ambon. Pelatihan Flood Management in Selected River Basin (FMSRB) atau pelatihan manajemen kelompok masyarakat siaga bencana, diperuntukkan bagi kelompok masyarakat yang berada disekitar daerah aliran sungai di Kota Ambon, terkhusus 5 (lima) sungai besar antara lain, Wai Ruhu, Wai Batu Merah, Wai Tomu, Wai Batu Gajah dan Wai Batu Gantung. Sekretaris Kota (Sekkot) Ambon, A.G.Latuheru saat membuka kegiatan pelatihan tersebut…

Read More
Lingkungan Maluku 

Sapa Berlian, Ajak Masyarakat Peduli Kebersihan

Ambon, indonesiatimur.co – Sabtu Pagi Bersihkan Lingkungan (Sapa Berlian) merupakan program peduli sampah yang dicanangkan Walikota Ambon, Richard Louhenapessy pada puncak peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2020, minggu kemarin. Program tersebut disasarkan kepada masyarakat untuk lebih peduli terhadap kebersihan lingkungan dibawah pembinaan dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon. Sebagai contoh, Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian (KominfoSandi) Kota Ambon yang bertanggung jawab terhadap desa binaannya yakni Desa Waiheru yang pada hari ini, Rabu (26/02/2020), melakukan sosialisasi Sapa Berlian kepada masyarakat. Bertindak sebagai pembicara dalam sosialisasi perdana…

Read More
Ekonomi & Bisnis Maluku 

Tingkatkan SDM, Barjas Kota Ambon Gelar Papeda Panas

Ambon, indonesiatimur.co – Guna menguatkan dan meningkatkan kualitas ASN pelaku Pengadaan Barang dan jasa, Bagian Barang dan Jasa (Barjas) Pemerintah Kota Ambon gelar Pekan Pengembangan Sumber Daya Manusia Bidang Pengadaan Barang dan Jasa (Papeda Panas) di Gedung PKK Provinsi Maluku, Selasa(25/02/20). Papeda Panas yang rencananya akan berlangsung selama dua hari kedepan ini bertujuan untuk memperkuat kapasitas Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) yang memegang peran sentral dalam proses realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Ambon tahun 2020. Kegiatan ini sendiri dilaksanakan di awal tahun anggaran dan diharapkan menjadi pedoman dalam…

Read More
Maluku Nasional 

Kota Ambon Kembali Raih Penghargaan Akuntabilitas Kinerja dari Kemenpan RB

Yogyakarta, indonesiatimur.co – Berdasarkan hasil evaluasi atas akuntabilitas kinerja instansi pemerintah tahun 2019 yang dilakukan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi birokrasi (Kemenpan RB), pada Senin (24/02/2020), Kota Ambon kembali menerima penghargaan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2019. Penghargaan yang untuk ketiga kalinya diterima Kota Ambon ini, diserahkan oleh Menpan RB, Tjahjo Kumolo kepada Walikota Ambon, Richard Louhenapessy di Ballroom Tentrem Hotel Yogyakarta. Menpan RB dalam sambutannya mengatakan, Kemenpan RB setiap tahunnya melaksanakan evaluasi atas implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) pada seluruh Kementerian, Lembaga dan Pemerintah Daerah. Evaluasi tersebut…

Read More
Hukum Maluku 

Kanim Ambon Deklarasi Janji Kinerja Dan Pencanangan Zona Integritas Menuju WBK & WBBM

Ambon, indonesiatimur.co – Kantor Imigrasi Kelas I TPI Ambon melakukan penandatangan deklarasi janji kinerja dan pencanangan zona Integrirtas Menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) & Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM). Penandatangan yang berlangsung di lantai II kantor Imigrasi Kelas I TPI Ambon, senin (24/02/2020), ditandatangani oleh Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Ambon, Afrizal, dan beberapa staff, disaksikan Kepala Perwakilan Obudsman RI Provisi Maluku, Hasan Slamet, dan Kepala Kejaksaan Negeri Ambon, Benny Santoso. Kepala Kantor Imigrasi I TPI Ambon, Afrizal, mengatakan keberhasilan pembangunan zona integritas, sangat ditentukan oleh kapasitas dan kualitas…

Read More
Daerah Maluku 

Damkar dan SatPol PP Gelar Bakti Sosial

Ambon, indonesiatimur.co – Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkar) bersama Satuan Polisi Pamong Praja (SatPolPP) Pemerintah Kota Ambon menggelar Bakti Sosial berupa Donor Darah serta pemeriksaan kesehatan gratis yang merupakan rangkaian acara menyongsong Hari Ulang Tahun Damkar ke 101 dan SatPol PP ke 70, Senin (24/02/20). Setelah sebelumnya melakukan pembersihan jalan A.Y.Patty dan pembagian Air bersih, bekerjasama dengan PMI kota Ambon. Damkar dan Pol PP kali ini bekerjasama dengan TNI Polri yang juga terlibat dalam program donor darah. Selain itu tim dokter dari PMI kota Ambon juga dilibatkan dalam pemeriksaan…

Read More