Panen Kangkung dan Tomat, Lapas Wahai Buktikan Kemandirian Pangan di Lahan Terbatas
Wahai, indonesiatimur.co – Program pembinaan kemandirian di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai kembali tunjukkan hasil nyata. Meskipun menghadapi keterbatasan sarana dan lahan, Warga Binaan dan petugas berhasil panen dua jenis sayuran segar berupa 13 kg tomat dan lima ikat kangkung dari dalam area Lapas dan kebun perumahan dinas di luar tembok, Kamis (08/01/2026). Keberhasilan ini menjadi bukti konkret implementasi program ketahanan pangan mandiri di balik jeruji yang relevan dengan 15 Program Aksi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas) tentang kemandirian pangan dengan memanfaatkan lahan yang sebelumnya tidak produktif. Kegiatan ini…
Read More