Pemkot Ambon dan Kejari Tanda Tangan Perpanjangan Piagam Kesepakatan Bersama
Ambon, indonesiatimur.co – Pemerintah Kota Ambon dan Kejaksaan Negeri Ambon melakukan penandatanganan perpanjangan piagam kesepakatan bersama di bidang perdata dan tata usaha negara (Datun), Selasa (11/02/2025) di ruang rapat Vlisingen Balai Kota Ambon. Penjabat Walikota Ambon, Dominggus Kaya dalam sambutannya usai penandatangan mengatakan, kesepakatan ini bukan sekadar formalitas, tetapi merupakan wujud komitmen dalam meningkatkan sinergi, transparansi, dan akuntabilitas. “Kesepakatan ini bertujuan memperkuat koordinasi antara Pemerintah Kota Ambon dan Kejaksaan Negeri Ambon, khususnya dalam penegakan hukum di bidang perdata dan tata usaha negara. Kolaborasi ini telah memberikan berbagai manfaat nyata, mulai…
Read More