Virus Covid-19 Tidak Berjaya di Afrika

Jakarta, indonesiatimur.co – Penyebaran virus Covid-19 ke seluruh dunia terjadi sangat cepat sehingga WHO menyatakan fenomena ini sebagai pandemik global. Walaupun hampir semua negara ditemukan kasus Covid-19 dan angka kasusnya cenderung bertambah, ternyata penyebaranya tidak merata ke seluruh belahan dunia. Hingga hari ini, jumlah kasus sangat rendah dilaporkan oleh negara-negara di benua Afrika. Bahkan beberapa negara Afrika melaporkan bahwa tidak ditemukan sama sekali kasus Covid-19. Dikutip dari pharmaceutical-technology.com, negara-negara tanpa kasus Covid-19 itu antara lain adalah Mozambique, Botswana, dan Angola (19/3/2020). Beberapa negara lain di Afrika mencatatkan jumlah kasus yang…

Read More