Maluku Olahraga 

Buka Kejuaraan INKANAS, Ririmasse: Raihlah Prestasi Dengan Jiwa Sportifitas Yang Tinggi

Ambon, indonesiatimur.co – Sebanyak 389 orang atlit Karate mengikuti kejuaraan yang diselenggarakan oleh Institut Karate-Do Nasional (INKANAS) Provinsi Maluku, pada Gedung Olahraga (GOR) Pattimura, Universitas Pattimura Desa Poka, Kecamatan Teluk Ambon, Jumat (26/04/2024). Kejuaraan ini memperebutkan Piala Bergilir Ketua Umum Federasi Olahraga Karate-do Indonesia (FORKI) Maluku dan Piala Tetap Ketua Umum Forki Kota Ambon. Ketua Umum FORKI Kota Ambon, Agus Ririmasse, yang ditemui usai membuka kegiatan dimaksud mengungkapkan peserta yang diikutsertakan dalam kejuaraan ini berasal dari Kota/Kabupaten di Provinsi ini. Dirinya turut berbangga atas terlaksananya kejuaraan ini. Diharapkan melalui event…

Read More
Daerah Maluku 

Sekkot Jelaskan Sudah Tindak Lanjut Temuan BPK Tahun 2022

Ambon, indonesiatimur.co – Sekretaris Kota (Sekkot) Agus Ririmasse memberikan penjelasan terkait temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Maluku Tahun 2022, yang kembali santer diberitakan Ditemui di Ruang Kerjanya, Kamis (07/03/2024) Ririmasse menegaskan bahwa terhadap temuan dimaksud sudah ditindaklanjuti dan diselesaikan. “Dapat disampaikan bahwa hasil pemeriksaan BPK tahun 2022 itu sudah selesai dan sudah ditindaklanjuti serta sudah di release BPK RI Perwakilan Maluku secara resmi pada tanggal 12 januari lalu” kata Sekkot. Dirinya mengakui temuan tersebut memang ada, tetapi sudah ditindaklanjuti Pemkot Ambon melalui surat pernyataan pengembalian maupun surat pernyataan…

Read More
Budaya Maluku 

Hadiri Natal Pemaskebar , Ririmasse: Masyarakat Kepulauan Babar Dukung Pemkot Bangun Ambon

Ambon, indonesiatimur.co – Perkumpulan Masyarakat Kepulauan Babar (Pemaskebar) menggelar syukuran natal dan HUT ke-5 Pameskabar di Gereja Maranatha, Sabtu (13/01/2024). Sekretaris Kota Ambon, Agus Ririmasse usai perayaan mengatakan, Pemerintah Kota Ambon bersyukur karena masyarakat Kepulauan Babar mendukung Pemerintah Kota. “Mereka hadir ditengah kota dan mereka memiliki banyak sekali potensi-potensi yang ada disini untuk membangun kota Ambon,”terangnya. Ririmasse ungkapkan, masyarakat Kepulauan Babar tersebar di mana-mana. Mereka memiliki potensi yang sangat luar biasa, mulai dari menjadi buruh bagasi di pelabuhan, dan ada yang jadi jenderal. “Oleh karena itu, saya menghimbau untuk tetap…

Read More
Agenda Maluku 

Buka Seminar DWP, Ririmasse : Istri Dukung Tugas Suami

Ambon, indonesiatimur.co – Istri memiliki peran penting dalam mendukung kesuksesan suami, sebagaimana ungkapan bijak “Dibalik suami yang sukses, ada wanita hebat dibelakangnya.”. Demikian salah satu poin penting yang disampaikan Sekretaris Kota (Sekkot) Ambon, Agus Ririmasse, saat membuka Seminar “Peran Perempuan di Era Modernisasi” yang digelar Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Ambon, Kamis (30/11/2023) di Elisabeth Hotel. Berangkat dari pengalaman birokratnya pada berbagai jabatan, Ririmasse mengingatkan para istri agar mampu menjaga suami dalam bentuk mendukung tugas – tugas suami. “Jangan terlalu banyak ikut campur, atau mengatur suami dalam jabatan yang diemban,”…

Read More