DPKP Kota Tual Siap Luncurkan 3T

Tual, indonesiatimur.co – Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPKP) Kota Tual siap luncurkan program 3T atau disebut Triti. Hal ini diungkapkan Kepala Dinas (Kadis) DPKP Kota Tual, Fahry Rahayaan. Penyebutan Triti untuk proram Tuntas Kumuh, Tuntas Pengangguran dan Tuntas Kemiskinan, menurut Rahayaan, agar menjadi slogan atau motto yang mudah diingat. Rahayaan mengatakan, Program Triti akan dilaksanakan pada 16 Kawasan Kumuh. “Program ini akan dilaksanakan pada 16 kawasan kumuh di Kota Tual,karena kami bertujuan menuntaskan 3 permasalahan sekaligus dalam satu kawasan, yaitu kekumuhan ( aspek lingkungan), pengangguran dan kemiskinan ( aspek…

Read More