Persiapkan SKD CAT CPNS 2024, Kumham Maluku Ikut Rapat Teknis
Ambon, indonesiatimur.co – Jajaran Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Maluku mengikuti Rapat Pembahasan Teknis Pelaksanaan SKD CAT CPNS 2024 yang dilakukan secara virtual zoom pada Ruang Rapat Pimpinan, Jumat (04/10/2024). Rapat ini di pimpin langsung oleh Kepala Bagian Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Tata Usaha Biro SDM, Tri Darma Manulang. Di Kanwil Maluku hadir secara langsung, Kepala Bagian Umum, Eko Herdianto bersama jajaran Sub Bidang Kepegawaian, Tata Usaha dan Rumah Tangga. Dalam pertemuan tersebut, Manulang menekankan pada persiapan dan langkah kontijensi dalam mengantisipasi segala kemungkinan yang terjadi.…
Read More