Maluku Pariwisata 

Kadispar Kota Ambon Minta Masyarakat Dukung Rutong Dalam API Award 2022

Ambon, indonesiatimur.co – Dengan masuknya Negeri Rutong dalam 2 kategori API Award 2022, Kepala Dinas Pariwisata Kota Ambon, Rico Hayat memberikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada masyarakat Kota Ambon dan Maluku, yang telah turut mendukung program API Awards untuk tahun ini. “Memang kami mengajukan dua kategori untuk API Awards, yaitu untuk Desa Adat dan Ekowisata. Dan untuk itu kami mengambil lokasi yaitu Negeri Rutong,”ungkap Hayat. Saat ini menurut Kadispar untuk kategori Desa Adat, Hatu Rutui atau Rutong, menduduki peringkat pertama dalam hasil voting hingga akhir September. Sedangkan kategori Ekowisata,…

Read More
Maluku Pariwisata 

Masuk 2 Kategori API Award 2022, Raja Rutong Minta Dukungan Masyarakat

Ambon, indonesiatimur.co – Negeri Rutong masuk 10 besar Anugerah Pesona Indonesia (API) Award di dua kategori. “Kategori pertama adalah Negeri Adat dan kategori kedua adalah Ekowisata Sagu,”jelas Raja Negeri Rutong, Reza Valdo Maspaitella kepada wartawan di Balai Kota Ambon, Jumat (07/10/2022). Dengan masuk 10 besar API Award, Maspaitella mengakui bahwa 2 bulan lalu, tim Anugerah Pesona Indonesia dari Jakarta telah hadir di Rutong untuk melakukan penilaian. “Saat ini penilaian sedang berlangsung untuk penilaian dari masyarakat di seluruh Indonesia. Untuk itu saya harapkan dukungan dari seluruh masyarakat yang ada di Kota…

Read More
Hot Maluku Pariwisata 

Sandiaga Uno Canangkan Desa Hila sebagai Desa Wisata Terbaik di Indonesia

Ambon, indonesiatimur.co – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Salahuddin Uno mencanangkan Desa Hila, Kecamatan Leihitu, Kabupaten Maluku Tengah, sebagai salah satu Desa Wisata Terbaik di Indonesia. Pencanangan ditandai dengan penandatanganan prasasti, yang berlangsung di halaman Benteng Amsterdam, Minggu (11/09/2022). Desa Hila masuk dalam masuk dalam 50 besar desa wisata terbaik se-Indonesia dalam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2022, yang diumumkan Kemenprekraf RI pada April lalu, sehingga mendapat kunjungan Menparekraf. Kedatangan “Mas Menteri” sapaan akrabnya, di Desa Hila disambut Pj. Desa Hila Amin Sopaliu, para penghulu Masjid Hasan…

Read More
Maluku Pariwisata 

Pemkot Gelar Gala Dinner Sambut Peserta Yacht Rally Sail 2 Indonesia

Ambon  indonesiatimur.co -Jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon, Selasa (02/08/2022) menggelar Welcome Ceremony & Gala Dinner bagi para peserta Yacht Rally Sail 2 Indonesia. Acara yang digelar di Rumah Jabatan Wali Kota di Karang Panjang, turut dihadiri oleh unsur Forkopimda Kota Ambon serta para pimpinan OPD di Lingkup Pemkot. Pj. Wali Kota, Bodewin M. Wattimena didampingi Pj. Ketua TP-PKK Kota Ambon, Lisa Wattimena dalam sambutannya mengatakan kehadiran peserta yacht Rally Sail 2 Indonesia menjadi moment penting bagi promosi pariwisata Ambon. “Kami memberikan apresiasi kepada Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi yang…

Read More
Maluku Pariwisata 

Disinggahi Peserta Sail To Indonesia, Kadisparbud Akui Ini Kesempatan Promosi Pariwisata

Ambon, indonesiatimur.co – Ambon menjadi destinasi ketiga yang disinggahi oleh peserta Sail To Indonesia Tahun 2022. Dalam perhelatan ke-18 kalinya, yacht rally tersebut mengambill rute dari Australia, Kepulauan Kei, Banda Naira, Ambon, Tifu (Kabupaten Buru Selatan), Buton, Wakatobi, serta destinasi lainnya hingga berakhir di Tanjung Pinang, Kepulauan Riau. Sejak Minggu (31/07/2022) lalu, sudah ada beberapa yacht peserta masuk ke teluk Ambon dan berlabuh sekitar pantai Amahusu. Lokasi tersebut memang dipersiapkan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon sebagai titik lokasi penyambutan. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kota Ambon, Rustam Hayat menjelaskan,…

Read More
Maluku Pariwisata 

Negeri Rutong Masuk 10 Besar API Award 2022. Wawali dan Sekkot Ajak Masyarakat Beri Dukungan

Ambon, indonesiatimur.co – Anugerah Pesona Indonesia Award atau yang lebih dikenal dengan sebutan API Award adalah sebuah ajang penghargaan dan apresiasi dari Pemerintah Pusat yang digagas Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI terhadap potensi pariwisata dan ekonomi kreatif yang dimiliki Provinsi dan Kabupaten/Kota di Indonesia, yang selama ini masih tersembunyi dan belum dieksplor. Di tahun 2021 lalu, meskipun dihadapkan dengan Pandemi Covid-19, namun API Award tetap digelar dengan penerapan protokol kesehatan (Prokes) yang ketat. Dimana Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) keluar sebagai juara umum API Award 2021. Di API…

Read More
Alam Ciwidey Advetorial Pariwisata 

5 Destinasi Wisata Favorit Di Bandung Untuk Liburan Akhir Pekan

Bandung menjadi salah satu destinasi wisata populer di Indonesia. Tidak sedikit yang menjadikan kota ini sebagai lokasi menghabiskan waktu di akhir pekan atau juga saat momen liburan. Anda bisa memilih beragam aktivitas wisata yang sesuai untuk Anda dan keluarga, mulai dari wisata alam, belanja, budaya hingga kuliner. Selain itu, Bandung juga mudah dijangkau dari mana saja dan memiliki akses untuk sejumlah moda transportasi. Mulai dari pesawat, bus, travel, hingga kereta api. Seperti halnya bus dan pesawat, Traveloka juga menawarkan kesempatan mendapatkan tiket kereta api. Bahkan, Anda bisa dengan mudahnya pesan…

Read More
Maluku Pariwisata 

Bamsoet Dorong Pemerintah Pusat Tingkatkan Anggaran dan Bangun Destinasi Pariwisata Baru Provinsi Maluku

Jakarta, indonesiatimur.co – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendorong pemerintah memberikan perhatian lebih kepada Provinsi Maluku. Mengingat daerah tersebut masih menjadi salah satu daerah yang perlu perhatian lebih dari pemerintah pusat di Indonesia. Data Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, semester I/Maret 2021, persentase penduduk miskin di Maluku tercatat 17,87 persen, terbesar keempat setelah Papua (26,86 persen), Papua Barat (21,84 persen), dan NTT (20,99 persen). “Maluku tidak akan sanggup keluar dari jerat keterbatasan ekonomi jika hanya mengandalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Di tahun 2021, PAD Maluku tercatat Rp 3,31 triliun. Di…

Read More
Maluku Pariwisata 

Air Babunyi Raih Peringkat Tiga API Award 2021

Palembang, indonesiatimur.co – Air Babunyi, Kabupaten Buru Selatan (Bursel), Provinsi Maluku berhasil meraih penghargaan Anugerah Pesona Indonesia (API) Award 2021, kategori Destinasi Wisata Unik. Penghargaan ini diserahkan Direktur Merk dan Indikasi Geografis Kementerian Hukum & HAM, Nofly, di Stable Berkuda Sekayu, Kabupaten Musi Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan, Selasa (30/11/2021), dan diterima langsung Bupati Buru Selatan, Safitri Malik Soulisa. Bupati Bursel bersyukur atas Anugerah API Award 2021. Dirinya berterima kasih kepada Tuhan dan masyarakat Indonesia, Maluku dan masyarakat Buru Selatan atas dukungannya , sehingga Destinasi Wisata Air Babunyi berhasil meraih penghargaan…

Read More
Maluku Pariwisata 

Ambon Terima Penghargaan Kota Kreatif Indonesia 2021

Samarinda,  indonesiatimur.co – Kota Ambon dianugerahi penghargaan oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dalam penetapan Kabupaten Kota (KaTa) Kreatif 2021 subsektor Musik. Penghargaan tersebut diserahkan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Uno dan diterima Wakil Walikota (Wawali) Kota Ambon, Syarif Hadler dalam acara puncak Workshop Penetapan KaTa Kreatif 2021, Selasa (30/11/2021) di Swisbell Hotel Borneo – Samarinda. Menpar dalam sambutannya memberikan apresiasi kepada para pemenang KaTa Kreatif 2021 yang menurutnya sangat membantu meningkatkan ekonomi masyarakat diwilayah masing-masing. “Masa pandemi Covid 19 merupakan masa-masa yang sulit, namun beberapa Kabupaten Kota…

Read More