Daerah Lingkungan Nusa Tenggara Timur 

Ratusan Warga Dua Desa di NTT Terserang Wabah Diare

Kupang – Warga dua desa di Kabupaten Timor Tengah Selatan, Nusa Tenggara Timur (NTT) diserang wabah diare. Bahkan dilaporkan sebanyak tiga orang tewas dan 107 lainnya dirawat akibat wabah tersebut. Kepala Bidang Pengendalian Kesehatan, Dinas Kesehatan Timor Tengah Selatan Berince Yalla kepada Media Indonesia mengungkapkan bahwa 107 orang dirawat di posko kesehatan yang dibangun di dua desa tersebut. “Sampai Senin (26/1/2015) pagi hanya 12 orang masih menjalani rawat inap, satu orang dirujuk ke rumah sakit, dan korban lainnya menjalani rawat jalan,” katanya. Yalla mengatakan bahwa diare muncul karena warga diduga…

Read More
Lingkungan Nusa Tenggara Timur 

30 Persen Pasien di RSUD Kupang adalah Penderita Diare

Kupang – Dalam masa peralihan musim kemarau ke musim hujan, banyak pasien yang harus dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) kota Kupang. Menariknya, sekitar 30 persen pasien yang dirawat di Rumah sakit Kota Kupang, NTT tersebut adalah penderita diare. Hal itu diungkapkan oleh Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Kupang, dokter Marselina Halek, Selasa, 25 November 2013 kemarin. “Pasien yang dirawat terbanyak menderita diare diikuti penderita Ispa,” ujarnya seperti dilansir nttterkini.com, senin, (25/11). Menurut dia, Banyaknya pasien diare tersebut dikarenakan kurangnya kesadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan terutama pada…

Read More