Kesehatan 

BKKBN Gelar Talkshow Dan Pelayanan MKJP

Ambon, indonesiatimur.co – BKKBN bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Kota Ambon, Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kota Ambon, BPJS Kesehatan, menggelar promosi pelayanan keluarga berencana dan kesehatan reproduksi (KB/KR) berkualitas. Kegiatan ini dilakukan dalam era Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) bidang Kesehatan. Kegiatan ini dilakukan dalam bentuk talkshow dan pelayanan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP), pada Rabu (31/10) di Pusat perbelanjaan ACC Passo, dengan menghadirkan narabumber, Deputi bidang KB/KR BKKBN Dr Ir Listyawardani Msc Dip.com, Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kota Ambon, Ir JW Patty dan…

Read More
Daerah Maluku 

DPPKB Ambon Bentuk Kampung KB

Ambon, indonesiatimur.co – Setelah pencanangan 5 kampung Keluarga Berencana (KB) oleh Walikota Ambon pada tahun 2017 lalu, tahun 2018 ini  Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kota Ambon membentuk lagi kampung KB di kampung Air Tenggelam Desa Hunut Kecamatan Teluk Ambon. Plt Kepala DPPKB Kota Ambon JW Patty mengatakan, untuk tahun 2018 DPPKB Kota Ambon merencanakan membentuk kampung KB pada 10 desa, diantaranya Kampung Air Tenggelam. “Kita berencana membentuk 10 Kampung KB. Diantaranya, Kecamatan Teluk Ambon yakni Kampung Air Tenggelam, Desa Hunut dan Desa Wayame. Kecamatan Baguala yakni Desa…

Read More