Pemkot Tual Realisasi Kampung Maritim

Tual, indonesiatimur.co – Setelah Kampung Pelangi dan Kampung Merah Putih, Pemerintah Kota Tual saat ini sedang merehabilitasi Kawasan Fidabot menjadi Kampung Maritim. Hal ini dikatakan Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPKP) Kota Tual, Fahry Rahayaan. “Setelah Kampung Pelangi dan Kampung Merah Putih, saat ini kami sedang menyiapkan Kampung Maritim. Berdasarkan data Kotaku atau Kota Tanpa Kumuh, Kampung Maritim ada di Kawasan Fidabot Kecamatan Dullah Selatan yang masuk deliniasi kumuh prioritas 2. Ini sesuai dengan SK Walikota tahun 2015,”jelasnya. Dia mengatakan, setiap daerah kumuh yang akan dikembangkan di Kota Tual,…

Read More