Daerah Sulawesi Utara 

Aktivitas Kegempaan Gunung Soputan Meningkat

Manado,  Indonesiatimur. Gunung Api Soputan di Minahasa Selatan, Sulawesi Utara, menunjukkan peningkatan aktivitas, Jumat (19/4/2013). Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana, Surono, mengatakan, hingga pukul 16 Wita, tercatat ada 53 kali gempa vulkanik dalam, 21 gempa vulkanik dangkal, di Soputan. Ia menambahkan, tercatat ada satu kali gempa tektonik jauh serta tujuh kali gempa guguran kuba lava. Walau menunjukkan peningkatan aktivitas kegempaan, status Gunung Soputan belum ditingkatkan. Soputan pernah meletus tahun 2012.  Sulawesi Utara saat ini punya tiga gunung berapi yang terus aktif. Selain Soputan, ada Gunung Lokon di Tomohon dan…

Read More
Daerah Sulawesi Utara 

Gempa 5,1 SR di Manado

Gempa berkekuatan 5,1 SR menggoyang Kota Manado, Tomohon, dan Bitung, Sulawesi Utara, Rabu (1/8/2012) sekitar pukul 08.20 Wita. Lokasi gempa berada sekitar 536 kilometer Barat Laut Kota Tomohon, di kedalaman 10 kilometer. Gempa berkekuatan sedang itu membuat masyarakat panik, berlarian keluar rumah ataupun gedung perkantoran. Kepanikan masyarakat membuat sejumlah ruas jalan protokol di Manado menjadi macet, karena ruas jalan dipenuhi warga. Cornelius Koleangan (47), warga Sario Kotabaru, menyatakan terkejut ketika gempa menggoyang bangunan rumah. “Ketika saya duduk kursi dan lampu rumah bergoyang, saya kira saya pusing,” katanya. Gempa juga terasa pada…

Read More