Hukum Papua 

Kapolda Papua: Ada yang Minta Tersangka Tolikara Dibebaskan

Jayapura – Sampai saat ini, Dua tersangka kasus kerusuhan di Tolikara, Papua, masih berada di sel tahanan Mapolda Papua. Keduanya masih menjalani pemeriksaan intensif atas status tersangka yang membelitnya. Kapolda Papua Brigjen Pol Paulus Waterpau mengaku jika ada pihak yang meminta membebaskan kedua tersangka tersebut. “Ada permintaan untuk penangguhan penahanan tersangka. Saya jawab kita sedang memproses, biarlah semua bersabar dulu. Menunggu dulu proses ini hingga upaya maksimal,” kata Kapolda saat melakukan kunjungan dua hari di Karubaga, Tolikara, seperti dilansir Metrotv News, 08/08. Kapolda berjanji akan menuntaskan kasus tersebut dengan adil…

Read More
Budaya Daerah Papua Barat 

Toleransi Umat Beragama di Papua Barat Cukup Tinggi

Manokwari – Perayaan Hari Ulang Tahun Pekabaran Injil (HUT-PI) di Tanah Papua yang ke 160 pada 5 Februari 2015 kemarin berjalan lancar dan aman. Peringatan tersebut dihadiri kurang lebih 15.000 orang dari berbagai daerah baik dari Papua maupun luar Papua. Kepala Kepolisian Daerah Papua Barat Brigjen Pol Paulus Waterpauw mengungkapkan bahwa pihaknya menerjunkan ratusan personelnya dan ditugaskan di beberapa titik. “Ratusan personel polisi yang dibantu pihak TNI diturunkan untuk mengamankan perayaan tersebut,“ kata Waterpauw kepada Antara, 06/05/15. Menurut Kapolda, situasi keamanan kondusif pada perayaan HUT PI tersebut dikarenakan tingkat toleransi…

Read More
Hukum Papua Barat 

Polda Papua Barat Fokus Pada Kasus Pelanggaran Perairan dan Laut

Manokwari – Mantan Wakapolda Papua, Brigjen Paulus Waterpauw resmi menjadi Kapolda pertama provinsi Papua Barat. Pasca ditunjuk, Brigjen Paulus mulai bekerja mengatasi beberapa masalah yang terjadi di Papua Barat salah satunya pelanggaran perairan dan laut. “Pelanggaran perairan dan laut akan jadi fokus Polda Papua Barat,” kata Brigjen Paulus kepada detikcom, Minggu (21/12/14). Meski demikian, Brigjen Paulus mengaku bahwa pihaknya mendapatkan beberapa kendala termasuk keterbatasan daya jangkau. “Kami harus akui, daya jangkau speedboat kami terbatas,” sambung dia. Menurutnya, speedboad yang dimilikinya hanya mampu menjangkau perairan tradisional saja sedangkan ada banyak wilayah…

Read More
Daerah Hot Papua Barat 

Polisi Temukan Barak Tempat Latihan OPM di Sorong

Polisi menemukan barak yang diduga sebagai tempat pelatihan anggota Organisasi Papua Merdeka (OPM) di perkampungan Aimas, Kabupaten Sorong, Papua Barat. Aparat kepolisian yang melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di sekitar perkampungan di Aimas, Kabupaten Sorong, Papua Barat, berhasil menemukan barak yang diduga sebagai tempat pelatihan anggota OPM. Wakapolda Papua Brigjen Paulus Waterpauw yang dihubungi dari Jayapura, Selasa (7/5), mengatakan barak tersebut ditemukan saat pihaknya melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di lokasi itu setelah menemukan berbagai dokumen dan bendera bintang kejora serta berbagai jenis senjata tajam. “Olah TKP dilakukan…

Read More