Daerah Lingkungan Sulawesi Utara 

Atasi Kemacetan, Pemkot Manado Ingin Bangun Jalan Layang

Manado – Kemacetan di Manado Sulawesi Utara (Sulut) semakin hari semakin menjadi sehingga perlu solusi yang konkrit. Karenanya, Pemerintah Kota Manado terus mencari solusi untuk menangani masalah tersebut. Salah satu solusi yang direncanakan Pemkot Manado adalah dengan merencanakan pembangunan jalan layang dan jalan tol. Terkait hal itu, pihak Pemkot telah mengajukan usulan tersebut ke Pemerintah Pusat. “Pembangunaan kedua moda jalan ini membutuhkan biaya Rp 5 triliun,” kata Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Manado Bartje Assa, seperti dilansir TribunNews, (09/01). Bartje menerangkan, pertama yang dilihat di sisi pendapatan daerah,…

Read More
Daerah Sulawesi Utara 

APBD dan Program Pemkot Manado Di Publis Melalui Website

Manado —Dalam upaya keterbukaan akan pengelolaan APBD dan program, Pemkot Manado benar-benar bisa dilihat secara langsung oleh warga masyarakat. Pasalnya belum lama ini Pemkot mempublish seluruh informasi mengenai program pemkot beserta anggaran APBD-nya di situs website resmi. Walikota Manado GS Vicky Lumentut mengatakan, Pemkot Manado sudah memposting buku APBD 2014 di www.bappedamanadokota.go.id. “Publik bisa melihat langsung ketersediaan anggaran dan program pemerintah kota manado,” ujarnya. Selain itu, lanjut Lumentut, masyarakat kota Manado juga dapat menyampaikan keluhan, tanggapan, saran, dan kritik secara online,  yang nantinya dipastikan ditindaklanjuti oleh instansi terkait. “Bagi yang…

Read More