Agenda Nasional Papua Barat 

Jokowi Lebih Memilih Rayakan Malam Taun Baru di Raja Ampat

Jakarta – Pada akhir tahun ini, Presiden Joko Widodo (Jokowi) berencana untuk melakukan kunjungan kerja ke kawasan timur Indonesia. Disana, presiden dijadwalkan akan melakukan peresmian beberapa proyek sekaligus menikmati pergantian tahun disana. Panglima Kodam (Pangdam) XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Hinsa Siburian mengatakan bahwa rencananya Presiden Jokowi dan rombongan dijadwalkan akan merayakan tahun baru di Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat. “Pak Presiden akan menghabiskan tahun baru di Waisai, Kabupaten Raja Ampat,” katanya di Kota Jayapura, Papua, seperti dilansir Antara (31/12). Menurut Pangdam, Presiden direncanakan berkunjung ke Papua dan Papua Barat pada 29…

Read More
Agenda Hot Nasional 

Dalam Sepekan, Presiden Jokowi Akan Keliling Indonesia Timur

Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) berencana untuk mengunjungi beberapa daerah di wilayah Indonesia Timur. Kegiatan tersebut akan dijalani selama kurang lebih sepekan dalam rangka perayaan Natal. “Presiden merencanakan 5, 6, 7 hari ke Kupang, Papua, dan sekitarnya,” Sekretaris Kabinet Pramono Anung dalam jumpa pers setelah Rapat Terbatas terkait dengan persiapan Natal dan Tahun Baru 2016 di Kantor Presiden Jakarta, seperti dilansir Republika, (16/12). Dia mengatakan bahwa pada prinsipnya pemerintah telah siap untuk menyambut Natal dan Tahun Baru 2016. “Kesiapan itu dilihat dari berbagai indikator, di antaranya kebutuhan bahan pangan…

Read More
Ekonomi & Bisnis Sulawesi Utara 

BI Sulut Siapkan Rp7 Miliar Uang Receh, Untuk Apa?

Manado – Bank Indonesia (BI) Perwakilan Sulawesi Utara (Sulut) telah menyiapkan uang receh sebanyak Rp7 miliar. Adapun uang receh yang disediakan yakni pecahan Rp20 ribu ke bawah hingga pecahan paling kecil. Kepala Kantor BI Perwakilan Sulut Peter Jacobs mengatakan bahwa uang sebesar itu disediakan untuk melayani penukaran uang dari masyarakat menghadapi Natal 2015 dan Tahun Baru 1 Januari 2016. “Dana sebesar Rp7 miliar ini, untuk melayani penukaran uang receh atau kecil masyarakat Sulut saat menghadapi Natal dan Tahun Baru,” kata Peter di Manado, seperti dilansir Antara (15/12). Menurut Peter, menjelang…

Read More