Lensa Peristiwa 

KOPASSUS  Juarai Lomba Di Bidang Teritorial

Jakarta, indonesiatimur.co –Kopassus yang dikenal unggul dalam kemampuan teknik dan taktik bertempur khusus yang selalu siap dalam menghadapi sasaran strategis terpilih, ternyata juga turut memerintahkan personelnya untuk hadir dalam acara penyerahan piagam dan hadiah Lomba Binter Tingkat Kodim dan Lomba Karlister TA. 2021 di Pusat Teritorial Angkatan Darat, Jakarta. Acara tersebut dipimpin langsung oleh Komandan Pusat Teritorial Angkatan Darat, Letnan Jenderal TNI Teguh Arief Indratmoko, pada Jumat (05/11/2021) yang dihadiri oleh seluruh satuan dan pejabat yang menjuarai lomba tersebut. Salah satu materi lomba adalah Karya Tulis Teritorial. Lomba ini diikuti…

Read More
Daerah Lensa Peristiwa Maluku 

30 Orang Meninggal Akibat Gempa Di Maluku 

Ambon, indonesiatimur.co – Hingga Minggu (29/09/2019), dari data sementara korban meninggal akibat gempa berkekuatan 6.8 SR, yang menguncang Maluku berjumlah 30 orang. Sebelumnya 23 orang yang dilaporkan meninggal oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Provinsi Maluku, kini telah bertambah. 30 orang tersebut tersebar di tiga kabupaten/kota, yaitu kota Ambon, 10 orang meninggal dan 31 orang luka-luka, Kabupaten Maluku Tengah, 14 orang meninggal dan 108 orang luka-luka, Kabupaten Seram Bagian Barat 6 orang meninggal, 17 orang luka-luka.”Ini baru data sementara dari ketiga kabupaten/kota tersebut,”ujar Penjabat Sekda Maluku, Kasrul Selang, di ruang…

Read More
Lensa Peristiwa Maluku 

Joice Fatlolon Terima Penghargaan Manggala Karya Kencana

Banjarmasin, indonesiatimur.co – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Joice Fatlolon, terima penghargaan Manggala Karya Kencana dari Kepala Badan Kependudukan Dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN). Penghargaan ini ditandai dengan penyematan tanda penghargaan yang dilakukan Ketua BKKBN, Hasto Wardoyo, di Banjarmasin, Kalimantan Selatan pada Jumat (05/07/2019) malam, pada rangkaian acara Harganas 2019. Joice Fatlolon dinilai memiliki prestasi yang menonjol, berkomitmen, serta kepemimpinannya dalam menggerakkan program kependudukan, keluarga berencana dan pembangunan keluarga untuk mewujudkan keluarga kecil bahagia sejahtera. (it-02) Bagikan artikel ini

Read More
Lensa Peristiwa Maluku 

Bupati MTB Jadi Warga Kehormatan Korps Brimob

Ambon, indonesiatimur.co – Bupati Maluku Tenggara Barat menerima penghargaan warga kehormatan korps Brimob Polri. Pemberian gelar ini diberikan sebelum upacara HUT Brimob Polri yang ke-73, di Mako Brimobda Maluku, Tantui Ambon. Penganugerahan ini berdasarkan Surat Keputusan Kapolri Nomor Kep – 147/XI/2018, yang ditandatangani Kapolri, Jendral Tito Karnavian, dan ditandai dengan pemberian jaket dan baret Brimob. Selain Bupati MTB, penganugerahan ini juga diterima  Wakapolda Maluku, Brigjen Pol Akhmad Wiyagus dan  Bupati Seram Bagian Timur (SBT), Mukti Keliobas. Alasan penganugerahan warga kehormatan korps Brimob kepada Bupati MTB dan Bupati SBT, dikarenakan kedua…

Read More
Daerah Lensa Peristiwa Maluku 

Pemprov Beri Perhatian Serius Bagi Suku Mausu Ane

Ambon, indonesiatimur.co – Bencana yang dialami Komunitas Adat Terpencil (KAT) dari Suku Mausu Ane, Negeri Maneo Rendah, Kecamatan Seram Utara Timur Kobi, Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) yang mengakibatkan empat korban jiwa, terus mendapat perhatian Pemerintah Provinsi (Pemprov). Koordinasi terus dilakukan baik dari pemerintah Kabupaten Malteng maupun TNI/Polri. Saat memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, yang langsung menangani bencana tergolong Kejadian Luar Biasa (KLB) ini, Kepala Biro (Karo) Hukum dan HAM Setda Maluku, Hendry Far-far mengatakan sejak awal Pemprov telah melakukan koordinasi serta melakukan aksi langsung dengan…

Read More
Daerah Lensa Peristiwa Maluku 

Korem 151/Binaiya Peduli Masyarakat Yang Terkena Banjir

Ambon, indonesiatimur.co – Komando Resor Militer (Korem) 151/Binaiya menyerahan bantuan sembako kepada masyarakat Desa Kaitetu sejumlah 23 KK yang mengalami musibah bencana banjir dan tanah longsor akibat jebolnya tanggul Sungai Wailoy di Desa Kaitetu Kecamatan Leihitu Kabupaten Maluku Tengah, Jumat (25/5). Dalam Sambutanya Kepala Seksi Inteljen (Kasi intel) Korem 151/Binaiya, Letkol Inf Untung Prayitno yang mewakili Danrem 151/Bny, mengucapkan salam hormat dan permohonan maaf atas ketidakhadiran Danrem 151/Bny dikarenakan ada tugas di luar Ambon. Bencana banjir dan tanah longsor di Ambon merupakan musibah yang selalu terjadi setiap tahun, sehingga Danrem…

Read More
Daerah Lensa Peristiwa Maluku 

Polda Maluku Kerahkan Brimob Bantu Korban Banjir

Ambon, indonesiatimur.co– Hujan yang mengguyur kota Ambon tanpa henti dalam beberapa hari ini, menyebabkan banjir dibeberapa lokasi. Salah satunya di daerah Ahuru. Melihat kondisi ini, Kapolda Maluku Andap Budhi Revianto mengerahkan Brimob untuk membantu masyarakat yang terkena musibah bencana banjir di wilayah Ahuru RT 02/ RW 16 Kota Ambon. Maka pada Selasa (22/5), sekitar pukul 17.20 WIT, Kaden A Pelopor Satuan Brimobda Maluku,  Kompol Alex Tobing beserta 30-an anggota Brimob membantu masyarakat. Menurut Kapolda, langkah kepolisian ini disamping menolong masyarakat yang kebanjiran, anggota Brimob juga membantu menutup bantaran-bantaran sungai yang…

Read More
Lensa Peristiwa Maluku Politik 

Ribuan Massa SANTUN Penuhi Stadion Maren Langgur

Langgur, indonesiatimur.co – Ribuan pendukung Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku, Said Assagaff – Anderias Rentanubun (SANTUN), memenuhi Stadion Maren di Kota Langgur, untuk menghadiri Kampanye Akbar di Kabupaten MalukuTenggara ( Malra), Jumat (4/5). Antusiasme warga Kabupaten Malra dan Kota Tual, telah terlihat saat ratusan kendaraan baik truk, angkutan umum, mobil pribadi dan sepeda motor melakukan iring-iringan menjemput calon Gubernur, Said Assagaff yang tiba dengan pesawat dari Ambon. Iring-iringan massa dari bandara menuju rumah kediaman Cawagub Andre Rentanubun yang juga adalah Bupati Malra dua periode. Usai makan siang, rombongan…

Read More
Daerah Lensa Peristiwa Maluku 

Optik Internasional Bantu Anak Panti Asuhan Dapat JNK

Ambon, indonesiatimur.co – 50 anak dari Panti Asuhan Al Madinah, Desa Batu Merah, Kecamatan Sirimau Kota Ambon, mendapat bantuan dari BPJS. Bantuan ini di tandai dengan penandatangan program kerja sama antara BPJS Kesehatan cabang Kota Ambon dengan Optik Internasional, dalam pemanfaatan dana Corporate Sosial Responsibility (CSR), di Kota Ambon, pada Rabu (18/4). Kepala BPJS Kesehatan cabang Ambon Affiana Latumakulita mengucapkan terimakasih untuk Pemerintah Kota Ambon serta Optik Internasional yang telah mendukung serta membantu 50 anak dari Yayasan Panti Asuhan Al Madinah untuk mendapatkan Jaminan Nasional Kesehatan (JNK) dari BPJS. ”Mudah-mudahan…

Read More
Keamanan Lensa Peristiwa Maluku 

AKBP M Guntur Jabat Kasat Brimob Polda Maluku

Ambon, indonesiatimur.co – Kapolda Maluku Brigjen Pol Andap Budhi Revianto, pada Rabu ( 28/3) bertempat di Lapangan Upacara Polda Maluku, memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijan) Kasat Brimob Polda Maluku, dari Kombes Pol Agus Pujianto kepada AKBP M Guntur. Dalam sambutannya Kapolda berterima kasih kepada Kombes Pol Agus Pujianto, atas pengabdian dan prestasi yang telah diberikan selama 16 bulan menjadi Kasat Brimob Polda Maluku. “Saya berterima kasih kepada Kombes Pol Agus Punianto dan Ibu Nurhadiah Agus Pujianto, atas pengabdian dan dedikasi yang diberikan selama 16 bulan menjadi Kasat Brimob Polda…

Read More