Daerah Papua 

Satgas Kaki Telanjang, Layani Kesehatan Warga Papua dari Rumah ke Rumah

Jakarta – Berbagai upaya dilakukan pemerintah untuk bisa mengatasi masalah kesehatan di tanah papua. Salah satunya yang dilakukan Dinas Kesehatan Papua belum lama ini yakni dengan menerjunkan 96 orang yang akan dijadikan sebagai Satuan Tugas (Satgas) Kaki Telanjang. Mereka terdiri dari sejumlah petugas kesehatan, di antaranya dokter, bidan, ahli gizi, kesehatan lingkungan dan apoteker yang akan melayani masyarakat Papua langsung dari rumah ke rumah. Ada 9 kabupaten yakni Paniai, Deiyai, Dogiayai, Tolikara, Intan Jaya, Mamberamo Tengah, Nduga, Yalimo dan Pegunungan Bintang yang akan dijadikan pilot project. “Selama 8 bulan, mereka…

Read More
Daerah Papua 

Pemprov Papua Tetapkan Arah Kebijakan Kesehatan

Jayapura – Dalam rangka penataan pengelolaan pelayanan kesehatan di Provinsi Papua, pemerintah provinsi Papua telah menetapkan arah kebijakan kesehatan. Pernyataan ini disampaikan oleh Gubernur Papua, Lukas Enembe yang disampaikan Asisten II Setda Provinsi Papua, Elia I Loupatty pada rapat kerja Dinas Kesehatan Provinsi Papua tahun 2014 di Hotel Aston Jayapura, Senin (08/09/14) kemarin. Kebijakan tersebut diantaranya meliputi peningkatan jumlah jaringan dan kualitas puskesmas, peningkatan kualitas dan kuantitas tenaga kesehatan, pengembangan sistem jaringan pelayanan kesehatan dna yang lainnya. “Kebijakan yang telah saya sebutkan tadi agar ditindaklanjuti dengan penyusunan dan implementasi program,”…

Read More