Ekonomi & Bisnis Sulawesi Selatan 

Cyber Trance Arena di Makassar Jadi Ruang Pegiat Esports Unjuk Gigi

Makassar, indonesiatimur.co – Astra Motor Sulawesi Selatan selaku main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara, dan Ambon, menggelar turnamen Mobile Legends Bang Bang (MLBB) bertajuk Cyber Trance Arena di Astra Motor Experience Center Trans Studio Mall Makassar, Sabtu (27/07/2024). Masyarakat Makassar, khususnya generasi muda, menyambut turnamen tersebut dengan antusias. Ada 16 tim yang beradu kemampuan untuk memenangkan hadiah dengan total jutaan rupiah. Marketing Manajer Astra Motor SulSelBar Kresna Murti menuturkan, Cyber Trance Arena dapat menjadi ruang bagi pegiat esports untuk memperlihatkan kemampuannya. Selain itu, turnamen tersebut…

Read More
Hot Keamanan Maluku 

Terkait Insiden Peledakan Bom Di Gereja Katedral Makassar, Gubernur Maluku Sampaikan Duka Mendalam

Ambon, indonesiatimur.co– Gubernur Maluku, Murad Ismail menyatakan rasa duka yang mendalam atas insiden peledakan bom di Gereja Katedral Makassar, Sulawesi Selatan. Dia juga berharap korban-korban luka akibat ledakan itu secepatnya pulih dari luka dan trauma. Mantan Kapolda Maluku ini juga mengutuk keras tindakan peledakan bom di Katedral. Dia menyebut tindakan itu, sebagai kejahatan kemanusiaan, dan melukai nilai-nilai kemanusiaan. Agama manapun, kata dia, tidak akan mentoleransi aksi terkutuk itu. Dia juga mengingatkan, tindakan bom bunuh diri, telah mencoreng nilai-nilai agama. Karena itu, peledakan yang terjadi tidak ada sangkut paut dengan agama…

Read More
Daerah Lingkungan Sulawesi Selatan 

Makassar Siap Bangun Puluhan Taman dengan Fasilitas Lengkap

Makassar – Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar berencana untuk membangun dan merenovasi taman yang ada di kota tersebut. Taman tersebut diantaranya taman tematik untuk anak-anak dan juga Lansia. “Taman tematik untuk anak tersebut, menjadi indikator bahwa Makassar sebagai Kota Layak Anak (KLA),” kata Kepala Badan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (BPPPA) Kota Makassar Tenri A Palallo seperti dilansir PojokSatu, (03/05). Menurut Tenri, taman-taman di Makassar nantinya akan dilengkapi dengan berbagai fasilitas permainan sesuai dengan standar. “Jadi nanti tidak hanya seperti yang ada di Taman Macan saja,” ujarnya. Di tempat terpisah, Kepala…

Read More
IpTek Sulawesi Selatan 

Dengan Kehadiran 4G, Kehidupan Warga di Makassar Jadi Lebih Baik

Makassar – Walikota Makassar, Ramdhan Pomanto sangat bersyukur atas kehadiran akses jaringan mobile broadband 4G LTE Telkomsel di wilayahnya. Pasalnya, dengan kehadiran akses internet cepat tersebut, kemudian kehidupan warga di Makassar jadi lebih baik. “Lebih baik karena semua sektor industri dan masyarakat lokal jadi tersentuh digital. Mulai dari kesehatan, pendidikan, hingga sektor pariwisata,” kata Ramdhan, seperti dilansir DeticCom, (29/04). Menurutnya, selain membuka akses pita lebar internet, Telkomsel juga membuatkan kami aplikasi Makassar Smart City. Lewat aplikasi tersebut, kata dia, Makassar seperti memiliki sebuah etalase yang bisa diakses dari mana saja…

Read More
Pariwisata Sulawesi Selatan 

10 Ribu Pengunjung Hadiri Event Makassar Culinary Night

Makassar – Pada Sabtu (9/4/2016), ada event Makassar Culinary Night yang digelar di Jalan Balaikota dekat Taman Macan. Dalam event tersebut, tercatat sebanyak 10 ribu warga telah menghadiri even itu sejak pukul 13.00 hingga 22.30 Wita. Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kota Makassar Rusmayani Madjid dalam sambutannya mengaku bahwa pihaknya mengapresiasi kegiatan tersebut. “Saya sangat mengapresiasi kinerja panitia yang telah berhasil menyukseskan acara ini,” ungkap Rusmayani seperti dilansir Rakyatku.Com, Sabtu (9/4). Lebih lanjut, Rusmayani mengharapkan agar tahun depan event tersebut dapat dilaksanakan ditempat yang sama. Bahkan, pihaknya berencana untuk…

Read More
Pariwisata Sulawesi Selatan 

Sulsel Buat Aplikasi Wisata Bernama ‘Explore South Sulawesi’

Makassar – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) meluncurkan aplikasi jelajah Sulsel bernama Explore South Sulawesi. Aplikasi yang bisa diakses melalui ponsel pintar itu bertujuan untuk memancing kedatangan para wisatawan serta memudahkan nya saat berada di Sulsel. “Peluncuran aplikasi didasarkan tingginya tingkat masyarakat Indonesia yang mengakses internet melalui ponsel mereka,” kata Kepala Bidang Pemasaran dan Promosi Dinas Kebudayaan Pariwisata Sulsel Devo Khaddafi, seperti dikutip liputan6, (30/03). Menurut Devo, Sulsel berencana jadikan sektor pariwisata sebagai andalan perolehan devisa karena pariwisata kita dinilai memiliki keunggulan dari sisi destinasi dan harga. Maka dengan adanya…

Read More
Pariwisata Sulawesi Selatan 

Disbudpar Sulsel Ambil Bagian di Matta Fair 2016 di Malaysia

Makassar – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) ikut ambil bagian pada event Malaysia Association of Tour & Travel Agents (Matta) Fair 2016. Event tersebut merupakan yang terbesar di Malaysia dan akan berlangsung dari 11-14 Maret di Putra World Trade Center Kuala Lumpur. “Pada pameran ini, Indonesia mengangkat tema Indonesia as Asean Favorite Destination,” kata Kepala Bidang Promosi dan Pemasaran Disbudpar Sulsel, Devo Khaddafi, saat dihubungi PojokSulsel, (11/03). Menurut Devo, Disbudpar Sulsel mengambil bagian dalam pameran pariwisata Malaysia tersebut karena Malaysia merupakan salah satu pasar pariwisata Indonesoa khususnya Sulsel. “Malaysia menyumbang…

Read More
Pariwisata Sulawesi Selatan 

Menpar: ‘Pariwisata adalah Bagian dari Creative Industry’

Makassar –Selama ini, banyak daerah yang berlomba-lomba membangkitkan dan mempromosikan potensi wisata mereka. Hal ini tak lepas dari cerahnya potensi yang ada yang bahkan dianggap sebagai salah satu peluang bisnis yang tak ada matinya. Menteri Pariwisata, Arief Yahya, pariwisata adalah bagian dari creative industry bahkan kini ada banyak daerah mulai melihat trend yang berubah seperti ini. “Percayalah! Pariwisata akan menjadi lokomotif ekonomi nasional ke depan,” kata Menpar Arief seperti dilansir PosKota, (03/03). Menurut Arief, pariwisata bisa menjadi salah satu yang bisa dijadikan prioritas, selain infrastruktur, maritim, pangan dan energi. “Kalau…

Read More