Daerah Sulawesi Utara 

Megawati Resmikan Patung Ir Soekarno di Minahasa Utara

Minahasa Utara – Belum lama ini, Minahasa Utara resmi memiliki dua prasasti bersejarah yakni Monumen Patung Proklamator Ir Soekarno dan Monumen Sitaro. Kedua prasasti tersebut diresmikan secara langsung oleh Presiden kelima Republik Indonesia, Megawati Soekarnoputri. Bupati Minahasa Utara Sompie Singal mengatakan bahwa ada kalimat motivasi yang membakar semangat perjuangan yaitu ‘Jangan Sekali-kali Melupakan Sejarah’. “Kalimat ini yang menginspirasi pemerintah bersama rakyat Minut dalam memajukan dan membangun daerah ini,” kata Sompie, di Minut seperti dilansir SuaraPembaruan, (28/11). Menurut Sompie, panjang jalan di mana terletak Monumen Soekarno adalah sepanjang 9 km dengan…

Read More
Rokhmin Dahuri Nasional Politik 

Rokhmin Dahuri pimpin Gerakan Nelayan dan Tani Indonesia

Jakarta, indonesiatimur.co. Mantan menteri Kelautan dan Perikanan, Rokhmin Dahuri memberikan keterangan pers terkait kehadiran Gerakan Tani dan Nelayan Indonesia (GANTI) yang juga merupakan sayap dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), di Lapangan Muara Karang, Jakarta (13/04/2013). Dalam keterangan persnya, Rokhmin menyatakan bahwa kehadiran GANTI bukan hanya menjanjikan sesuatu di atas kertas, melainkan akan dilakukan dengan tindakan nyata membantu para petani dan nelayan. Seperti dilansir Jaringnews, Rokhmin menyatakan GANTI berkeinginan untuk menjadikan kelautan dan pertanian sebagai soko guru ekonomi bangsa, untuk pertumbuhan ekonomi yang berkeadilan dan berkelanjutan. Lebih lanjut, dinyatakan juga GANTI…

Read More