Hukum Keamanan Sulawesi Tengah 

Satgas Tinombala Kejar Mujahidin Indonesia Timur

Palu, indonesiatimur.co – Satgas Operasi Tinombala bergerak melakukan pengejaran terhadap anggota Mujahidin Indonesia Timur (MIT) pimpinan Ali Kalora, menyusul kejadian penembakan anggota Brimob Bharaka Anumerta Mohammad Syaiful Modori yang tewas ditembak anggota MIT usai shalat Jumat di Kabupaten Parigi, Sulawesi Tengah, Jumat (13/12/2019). “Pasukan kita saat ini sedang melakukan pengejaran, doakan saja semoga pelakunya bisa cepat kita tangkap,” kata Kabid Humas Polda Sulteng AKBP Didik Supranoto, saat dihubungi, Sabtu (14/12/2019). Lokasi penembakan Syaiful tidak jauh dari tempat tugasnya, yakni di Pos Sekat Alfa 16. Pos Sekat Alfa 16 merupakan pos…

Read More