Setiap Jum’at, Warga NTT ‘Wajib’ Tersenyum dan Berbahasa Inggris

Kupang – Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif NTT melauncing gerakan NTT Tersenyum di tempat wisata Pantai Lasiana Kupang, Juma’t 03/07. Gerakan ini juga diikuti dengan Gerakan NTT Berbahasa Inggris (English Day) untuk Setiap hari Jumat. Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif NTT, Marius Ardu Jelamu mengatakan bahwa Pantai Lasiana dipilih sebagai tempat untuk meluncurkan kedua gerakan itu, karena Lasiana adalah kawasan wisata paling penting di Kota Kupang. “Pesan yang ingin disampaikan dengan Gerakan NTT Tersenyum adalah perlu keramahtamahan dalam menerima wisatawan baik domestik maupun mancanegara,” ujarnya seperti dilansir SinarHarapan, Juma’t…

Read More