Daerah Maluku 

Kanim Ambon Berbagi Kasih di 2 Panti Asuhan

Ambon, indonesiatimur.co– Jelang hari Bakti Imigrasi ke-74 pada 26 Januari nanti, Kantor Imigrasi (Kanim) Kelas I TPI Ambon dan Divisi Keimigrasian kantor Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkuham) Maluku, berbagi kasih dengan anak-anak di 2 panti asuhan di Kota Ambon, yaitu Panti Asuhan Al Anshor di Arbes Kecamatan Sirimau dan Panti Asuhan Maria Mediatrix di Kuda Mati Kecamatan Nusaniwe, pada Senin (22/01/2024) Dalam berbagi kasih ini, diberikan bantuan berupa beras, telur, minyak goreng, sabun cuci dan beberapa kebutuhan pokok lainnya, yang diserahkan langsung Kadiv Keimigrasian Kemenkuham Maluku, Jayanta Surbakti…

Read More
Daerah Maluku 

Peduli Sesama, 3 Pelatih Taekwondoin Pengcab KKT Beserta Anggota Berbagi Kasih ke Panti Asuhan

Saumlaki, indonesiatimur.co – Sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, Organisasi Taekwondo Indonesia Pengurus Cabang Kabupaten Kepulauan Tanimbar (Taekwondoin Pengcab KKT) mengunjungi sebuah Panti Asuhan di Kota Saumlaki untuk berbagi Tali Asih. Kunjungan dalam rangka Berbagi Tali Asih ke Panti Asuhan Bhakti Luhur yang terletak di Pusat Kota Saumlaki, Kecamatan Tanimbar Selatan, KKT, Kamis, 18 Januari kemarin, pukul 16.00 waktu setempat tersebut dipimpin tiga orang Pelatih, yakni DAN 2 KUKKIWON Asaria Simson Masela, DAN 2 KUKKIWON Brusly Watson Moriolkossu, serta DAN 1 KUKKIWON Oktovianus Laratmase, beserta 22 Anggota Taekwondoin lainnya. Laratmase yang…

Read More
Daerah Maluku 

Bintara 2009 Berbagi Kasih ke Panti Asuhan

Ambon, indonesiatimur.co – Dengan tema “Solidaritas Untuk Sesama” di usia yang ke -19 tahun 2023, Bintara 2009 Polda Maluku menggelar bakti sosial dengan menyambangi 2 panti asuhan dan berbagi kasih pada Minggu (10/12/2023). Dua panti asuhan yang dikunjungi Bintara 2009 ini adalah panti asuhan Gonzalo Evata dan Al-Madinah. Personil bintara 2009 yang berbagi kasih yang dilakukan Bintara 2009 merupakan gabungan mulai dari Satuan Brimob Polda Maluku, Polairud dan lainnya yang berada di wilayah hukum Polda Maluku, dipimpin oleh Ipda Mustakim Arsyat yang saat ini menjabat sebagai Ps kanit 1 subden…

Read More
Daerah Maluku 

Swiss-Belhotel Ambon Berbagi Kasih Dengan 28 Lansia

Ambon, indonesiatimur.co– Swiss-Belhotel Ambon tetap berkomitmen berbagi kasih melalui program CSR dengan masyarakat Kota Ambon. Komitmen ini diwujudka melalui pemberian paket sembako kepada 28 Lansia di RT 02 Kelurahan Uritetu, Kota Ambon, pada Kamis (16/11/2023). Menurut Public Relations Swiss-Belhotel Ambon, Febryana Esterline Tangkilisan, pemberian bantuan sembako tersebut merupakan program CSR dari Swiss-Belhotel Internasional yang dilakukan oleh Swiss-Belhotel Ambon. “Jadi memang kita ikut momen seperti natal paskah, lebaran, atau hari besar lainnya. Seperti hari ini, kita bagi-bagi sembako terkait hari pahlawan yang tertunda, dan baru bisa dilaksanakan hari ini,”ungkapnya. Paket sembako…

Read More
Daerah Maluku 

IIWA-KKST Maluku Berbagi Kasih Dengan Korban Kebakaran Kapahaha

Ambon, indonesiatimur.co – Pengurus perkumpulan Ikatan Wanita Kerukunan Keluarga Sulawesi Tenggara (IWA-KKST) Provinsi Maluku ikut berbagi dalam meringankan beban warga yang tertimpa musibah kebakaran di Kawasan Kapahaha, Kelurahan Pandan Kasturi, Kecamatan Sirimau, Kota Ambon, pada 26 September 2023 lalu. Bersama Ketua KKST Provinsi Maluku Junaidi Bole, Penerima Mandat atau Carateker IWA KKST Provinsi Maluku, Nur A. La Saleman, isteri Danramil 01 Baguala, Ny. Sudarsono dan pengurus IWA KKST menyambangi para korban kebakaran, Jumat (29/09/2023) yang saat ini mengungsi di Masjid Ukhuwah, Kapahah. Bantuan berupa sembako yang terdiri dari beras, gula,…

Read More
Daerah Maluku 

Widya PM Berbagi Kasih Kepada 800 Tenaga Kebersihan dan Jukir di Ambon

Ambon, indonesiatimur.co – Jelang natal 25 Desember 2022, Gubernur Maluku, Murad Ismail dan istri Widya Pratiwi Murad, yang juga Ketua TP PKK Maluku, berbagi kasih dalam bentuk penyerahan paket sembako kepada 800an tenaga kebersihan (penyapu jalan) dan juru parkir (jukir) di Kota Ambon. Bantuan paket sembako tersebut diberikan kepada 400 tenaga kebersihan dan 400 juru parkir (jukir) yang ada di Kota Ambon, dan dilakukan di Tribun Lapangan Merdeka, Selasa (20/12/2022). Bantuan tersebut diserahkan Widya bersama dengan Asosiasi Pedagang Mardika (APMA) yang dikoordinir Ketua Alham Valeo. Widya berharap agar pemberian ini…

Read More