Hendak Jemput Pegawai Freeport, Pesawat Trigana Air Tergelincir

Jayapura – Saat hendak mendarat, sebuah pesawat milik Trigana Air Service mengalami kecelakaan di Bandara Enarotali, Papua. Pristiwa tersebut terjadi pada Minggu 11 Januari 2015, pada pukul 13.30 WIT. “Tidak ada korban jiwa dalam kasus ini,” kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Kepolisian Daerah Papua, Komisaris Besar Patrige Renwarin kepada Tempo Pesawat Twin Otter DHC-6 bernomor PK-YRU tersebut rencananya akan mendarat setelah menempuh penerbangan dari Timika. Namun dikarenakan angin kencang, pesawat tersebut tergelincir di bandara. “Akibat angin kencang sehingga pesawat itu tergelincir ke luar landasan,” sambungnya. Sementara itu, Kepala Bidang Perhubungan…

Read More