Daerah Maluku 

Rawan Tsunami, Pemkot Ambon Gandeng Unpatti dan Unsyiah Gelar FGD

Ambon, indonesiatimur.co – Tsunami merupakan bencana yang memiliki rentang waktu yang panjang namun relatif tidak memiliki pola perulangan peristiwa yang jelas. Kota Ambon adalah salah satu kota di Indonesia Timur yang rawan terhadap tsunami. Demikian diungkapkan Pj Wali Kota Ambon dalam sambutan yang disampaikan Staf Ahli Bidang Pemerintahan dan Politik Pemerintah, Pieter Saimima, saat pembukaan Focus Group Discussion (FGD) Integrasi Tsunami Historis ke Dalam Upaya Kesiapsiagaan Masyarakat dan Kebijakan Tata Ruang, di Amaris Hotel, Selasa (30/08/2022). Menurutnya, secara topografi, Kota Ambon beruntung memiliki daerah-daerah perbukitan yang mengelilingi kota. Namun, tata…

Read More
Maluku 

Miliki Lahan Budidaya Yang Luas, Pemkot Gelar Pengembangan Kapasitas Pembudidayaan Ikan Kecil

Ambon, indonesiatimur.co – Dinas Perikanan Kota Ambon menggelar Pengembangan Kapasitas Pembudidayaan Ikan Kecil di Kamari Hotel, Selasa (30/08/2022). Dalam sambutan sebelum membuka acara tersebut, Sekretaris Kota Ambon, Agus Ririmasse katakan, Kota Ambon adalah wilayah dengan kekayaan sumber daya alam yang luar biasa, salah satu adalah kekayaan sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan dari sektor perikanan budidaya. Potensi lahan budidaya Kota Ambon untuk air laut seluas 12 hektar dan budidaya air tawar seluas 17,6 hektar. Saat ini potensi pengembangan perikanan budidaya di Kota Ambon yang masih luas karena baru dimanfaatkan seluas…

Read More
Daerah Maluku 

Sekkot Ambon Terima Kunjungan TIM TDMRC Universitas Syiah Kuala

Ambon, indonesiatimur.co – Dalam rangka mencari bentuk media edukasi dan informasi bagi peningkatan kesiapsiagaan ketika tsunami  dan juga mengintegrasikan upaya mitigasi dalam RT/RW Kota Ambon, Tim Tsunami and Disaster Mitigation Research Center (TDMRC) Universitas Syiah Kuala yang terdiri dari  Prof. Dr. Syamsidik  dan Dr. Rina Suryani Oktari  berkesempatan mengunjungi Sekretaris Kota Ambon, Agus Ririmasse, di ruang kerjanya, Senin (29/08/22). Dalam pertemuan tersebut dijelaskan sejumlah agenda kerja Tim yang akan dilaksanakan beberapa hari ke depan. Diantaranya, diskusi sejarah peristiwa tsunami di Kota Ambon dan upaya warga/pemerintah dalam meningkatkan kesiapsiagaan terhadap tsunami…

Read More
Daerah Maluku 

Gubernur  Tinjau Pasar Ngrimase Saumlaki

Saumlaki, indonesiatimur.co – Mengingat Pasar Ngrimase, Saumlaki, Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) akan menjadi salah satu lokasi yang nantinya akan dikunjungi oleh Presiden RI Joko Widodo, awal September ini. Oleh dari itu, Gubenur Maluku Irjen Pol (Purn) Drs. Murad Ismail, Senin (29/08/2022) langsung meninjau pasar tersebut yang berada di Kecamatan Tanimbar Selatan (Tansel). Saat peninjauan itu, Gubernur didampingi Pangdam XVI Pattimura, Kapolda Maluku, Penjabat Bupati KKT, maupun Aparat TNI Polri. Tiba di lokasi Pasar Ngrimase, Gubernur langsung menyambangi para pedagang ikan dan berbincang-bincang dengan pedagang. Bahkan Gubenur berbelanja ikan yang didagangka…

Read More
Daerah Maluku 

Gubernur Murad Pimpin Rapat Forkopimda, Bahas Kunjungan Presiden

Saumlaki, indonesiatimur.co – Dalam rangka persiapan kedatangan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo ke Kota Saumlaki, Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT), pada 1 September nanti, Gubernur Maluku Murad Ismail, menggelar rapat Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), baik tingkat provinsi maupun kabupaten di ruang rapat utama kantor Bupati setempat, Senin (29/08/2022). Rapat yang berlangsung satu jam lebih itu membahas sejumlah agenda penting yang berkaitan langsung dengan kunjungan kerja Presiden dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo, beserta sejumlah menteri ke Bumi Duan Lolat. “Jadi kedatangan Presiden ke Tanimbar adalah anugerah bagi kita Maluku, terkhususnya…

Read More
Daerah Maluku 

Setelah Dua Hari Ditutup, Pelayanan Dukcapil Ambon Kembali Normal

Ambon, indonesiatimur.co – Pelayanan administrasi kependudukan (Adminduk) pada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) sempat ditutup selama dua hari itu, yaitu Kamis dan Jumat (25 dan 26 Agustus) pekan kemarin. Namun  mulai Senin (29/08/2022) pelayanan kembali normal. Menurut Plt Kepala Dinas Dukcapil Kota Ambon,Hani Tamtelahitu, tutupnya pelayanan pada dua hari tersebut, disebabkan adanya perawatan atau perbaikan sistem oleh Dirjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) yang berlaku secara nasional. “Memang pekan kemarin tepatnya Kamis dan Jumat, tidak ada pelayanan di Dukcapil. Karena sementara ada maintenance dari pusat terkait sistem,” jelasnya, Senin…

Read More
Daerah Maluku 

Jabatan Ketua TP-PKK Disertijabkan Dari Louhenapessy Ke Wattimena

Ambon indonesiatimur.co – Jabatan Ketua TP-PKK Kota Ambon, resmi diserahterimahkan dari Ketua Periode 2017 – 2022, Debie Louhenapessy, kepada Pj. Ketua TP-PKK Kota Ambon periode 2022-2023, Lisa Wattimena. Dalam acara yang dilaksanakan Senin (29/08/2022) di Balai Kota, Louhenapessy tidak hadir, namun diwakili Wakil Ketua TP-PKK, Radiah Safira Syarif dalam penyerahan memori kerja. Louhenapessy dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan Syarif mengatakan, dalam periode kepemimpinan yang lalu, telah banyak hal yang dilakukan dan banyak prestasi yang dicapai oleh TP-PKK Kota Ambon. “Semua itu tidak mungkin terwujud tanpa sumbangsih dan dedikasi dari TP–PKK…

Read More
Daerah Maluku 

Hadiri Sertijab TP PKK Kota Ambon, Pj Wali Kota Sampaikan 3 Pesan

Ambon, indonesiatimur.co – Penjabat Wali Kota Ambon, Bodewin M Wattimena, menghadiri acara serah terima jabatan Tim Penggerak (TP) PKK Kota Ambon periode 2017-2022 kepada TP PKK Kota Ambon periode 2022, pada Senin (29/08/2022) di ruang Vlissingen Balai Kota Ambon. Dalam sambutannya selaku Dewan Pembina TP PKK Kota Ambon, Pj Wali Kota berterima kasih kepada TP PKK periode 2017-2022 dibawah pimpinan Ibu Debbie Louhenapessy dan Zhafirah Syarif. “Pemerintah Kota Ambon mengucapkan banyak-banyak terima kasih, kepada Ibu Debbie dan Ibu Firah serta seluruh pengurus periode 2017-2022. Untuk TP PKK yang baru, bisa…

Read More
Daerah Maluku 

Wattimena: PKK Harus Didukung

Ambon, indonesiatimur.co – PKK adalah organisasi yang harus didukung dan fasilitasi, karena memiliki peranan penting. Hal ini diungkapkan Pj Wali Kota Ambon, Bodewin M Wattimena saat menyaksikan serah terima jabatan Tim Penggerak (TP) PKK Kota Ambon, disertai dengan penyerahan memori pelaksanaan tugas di ruang Vlissingen, Senin (29/08/2022). Menurut Wattimena, serah terima jabatan disertai dengan penyerahan memori pelaksanaan tugas, dikarenakan kepemimpinan selali berkelanjutan, tidak berhenti pada suatu periode tertentu, lalu dimulai dengan hal-hal yang baru, tetapi menjadi sebuah tongkat estafet yang harus diteruskan oleh yang baru. “Karena itu termasuk dalam serah…

Read More
Keamanan Maluku 

Bertolak ke Saumlaki, Pangdam Cek Kesiapan Kunker Presiden

Saumlaki, indonesiatimur.co – Panglima Daerah Militer (Pangdam) XVI/Pattimura, Mayjen TNI Ruruh A. Setyawibawa, S.E., M.M., didampingi Ketua Persatuan Isteri Tentara Kartika Chandra Kirana (Persit KCK) Daerah XVI/ Pattimura, Ny. Indah Ruruh A. Setyawibawa berangkat menuju Saumlaki menggunakan pesawat CN- 235 Koopsud III, Minggu (28/08/2022). Setibanya di Bandara Matelda Batlyare Saumlaki, Pangdam bersama rombongan disambut dengan tradisi penyambutan khas Tanimbar dan dijemput langsung oleh segenap Forkopimda Kabupaten Kepulauan Tanimbar. Selesai penyambutan di bandara, Pangdam dan rombongan kemudian berangkat menuju Markas Batalyon Infanteri (Mako Yonif) 734/Satria Nusa Samudera (SNS). Kedatangan Pangdam di…

Read More