Aspromia; ‘Generasi Muda Sekarang Tak Punya Budaya Malu’

Manado – Asosiasi produsen minuman beralkohol (Aspromia) mengungkapkan jika banyak kasus kriminalitas terutama yang berakibat pembunuhan yang terjadi di Sulawesi Utara (Sulut) adalah diawali oleh mereka mengkonsumsi minuman keras. Salah satu miras yang banyak dikonsumsi warga sulut khususnya para remajanya adalah jenis Cap Tikus. Ketua Aspromia, Koning Lapasi menginginkan agar revisi Perda Miras tersebut dapat menyentuh generasi muda agar memiliki budaya malu. “Mabuk! Generasi muda sekarang tak memiliki budaya malu,” kata Koning Lapasi saat rapat revisi Perda Miras di DPRD Sulut, beberapa waktu lalu seperti dilansir BeritaManado, 22/03/15. Padahal, lanjut…

Read More