Daerah Maluku 

Bahas Dampak Geothermal terhadap Gempa, Pemkot Hadirkan Para Pakar

Ambon, indonesiatimur.co – Guna mengetahui secara pasti ada tidaknya dampak dari pembangunan Geothermal Tulehu terhadap Gempa Ambon, Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon menghadirkan para pakar Geologi dan Geothermal dalam sosialisasi yang berlangsung di ruang pertemuan RM.Sari Gurih, Lateri, Selasa (28/01/2020). Para pakar yang dihadirkan dalam sosialisasi tersebut antara lain, Pakar Geothermal dari ITB Bandung, Dr.Suryatini; Prof. Andreas Rp dari Culture Institute of German, Dr.David Sahara dari ITB; Dr.Alvend Sugiawan Pakar Gempa dari ITB. Pada kesempatan itu, Suryatini menjelaskan, Geothermal Sistem merupakan proses perpindahan panas dari dalam bumi ke permukaan yang dilakukan…

Read More
Daerah Maluku 

Pengeboran Panas Bumi “Geothermal” Tulehu Tidak Berdampak Gempa Ambon

Jakarta,PPID – Pengeboran panas bumi atau Geothermal yang dilakukan PT. PLN di Tulehu bukan merupakan penyebab terjadinya gempa bumi di Ambon beberapa waktu lalu, hal ini terungkap melalui penjelasan para pakar dan ahli dalam diskusi yang digagas oleh Pemerintah Kota Ambon dan PT. PLN bertempat di Kantor PLN Pusat – Jakarta, Rabu (15/01/2020). Pertemuan yang berlangsung di Kantor PLN Pusat ini dihadiri oleh Wakil Walikota (Wawali) Kota Ambon, Syarif Hadler, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Ambon, Enrico Matitaputty, Kepala Pelaksana BPBD Kota Ambon, Demmi Paais, Kepala…

Read More
Daerah Maluku 

Bersama Para Pakar Geothermal, Pemkot Ambon akan Bahas Masalah Gempa Maluku

Ambon, indonesiatimur.co – Pemerintah Kota (Pemkot) akan membahas hasil kajian ilmiah bersama narasumber yang berkompeten (pakar) terkait masalah gempa bumi yang terjadi sejak september 2019 yang hingga kini masih sesekali terasa. Dalam keterangan pers, Minggu (12/01/2020) di Balaikota Ambon, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR), Enrico Matitaputty mengatakan, kejadian gempa bumi yang terjadi di Maluku merupakan faktor alam, namun belakangan muncul wacana-wacana terkait penyebab lain dari gempa bumi tersebut. “Gempa bumi merupakan salah satu fenomena alam yang terjadi, namun belakangan muncul wacana yang mengatakan bahwa kejadian tersebut ada…

Read More