Daerah Pariwisata Sulawesi Tenggara 

Berlabuh di Dermaga Marina Wakatobi, Satu Kapal Harus Bayar $50 Per Hari

Jakarta – Perluasan area dermaga khusus kapal mewah yang di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, di Wangiwangi telah selesai dibangun. Kini kapal-kapal dari banyak negara di dunia bisa berlabuh di pelabuhan tersebut. “Turis mancanegara yang membawa kapal sendiri ke Wakatobi sudah tidak ada masalah lagi,” Bupati Wakatobi Hugua di Kendari, seperti dilansir Antara Rabu 07/01/15. Hugua menjelaskan bahwa dermaga Marina dibangun khusus untuk melayani kebutuhan wisatawan yang membawa kapal mewah ke Wakatobi. “Sebelum area dermaga Marina diperluas, hanya bisa menampung kapal mewah yang bersandar kurang lebih 50 unit,” ucapnya. Namun, setelah…

Read More
Pariwisata Sulawesi Tenggara 

Wakatobi Bakal Punya Kebun Raya

Wakatobi – Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra), sebentar lagi bakal memiliki kebun raya. Pasalnya Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) telah bekerjasama dengan pemkab wakatobi untuk mewujudkannya. Bupati Wakatobi Hugua mengatakan jika rencana tersebut telah diwujudkan dalam bentuk penandanganan kerjasama. “Kami telah terima saat penandatanganan kerja sama LIPI – Pemkab Wakatobi di bidang penelitian di Bogor pada 19 Mei,” katanya seperti dilansir antara news. Lebih lanjut, Hugua sangat mengapresiasi rencana LIPI tersebut dan menurutnya, kehadiran kebun raya itu akan semakin memperkuat posisi Wakatobi sebagai Pusat Biodiversity Bumi di kawasan segitiga terumbu karang.…

Read More
Budaya Sulawesi Tenggara 

Pembukaan IYP ke-3 di Wakatobi Dimeriahkan dengan Atraksi Budaya

Wakatobi – Dalam rangka memeriahkan pembukaan Indonesia Youth Forum 2014 yang digelar di Lapangan Pelabuhan Pangulubelo Wangi-Wangi Wakatobi, Rabu 21 Mei 2014, digelar Atraksi budaya Wakatobi. Kegiatan IYF ke-3 ini dibuka oleh Asisten Deputi Kapasitas Pemuda Bidang Pemberdayaan Pemuda Kemenpora RI Imam Gunawan. Selain itu, hadir juga Presiden Direktur Coca Cola Indonesia dan Presiden Direktur Microsoft Indonesia. “Penyelenggaraan IYF ini sangat penting karena bisa menjadi wadah bagi para pemuda dari seluruh tanah air,” kata Direktur Indonesia Studen & Youth Forum (ISYF) Dr Fajar Kurniawan, SE. M.Si dalam sambutannya. Menurut Fajar,…

Read More
Daerah Sulawesi Tenggara 

Pemkab Wakatobi Didaulat Sebagai Pelopor Pendidikan Inkulisif

Wakatobi – Pemkab Wakatobi didaulat sebagai pelopor pendidikan inkulisif di Sultra. Hal itu ditandai dengan terpilih-nya Wakatobi sebagai daerah pemilik pusat segitiga karang dunia yang pertama mencanangkan pendidikan Inklusif di wilayah luar Jawa. Itu diberikan oleh Direktorat Jendral Pendidikan Dasar Kementerian Pendidikan Layanan Khusus Kementerian Pendidikan Pemuda dan Olahraga Direktur Pendidikan Layanan Khusus Kementerian Pendidikan Pemuda dan Olahraga, Dr. Mudjito, AK.,M.Si., menjelaskan pendidikan inklusif berhubungan dengan kasih sayang sehingga tidak boleh ada satu orang pun yang tertinggal dalam mendapat layanan pendidikan. “Dengan dukungan pemerintah daerah diharapkan dapat mewujdukan layanan pendidikan…

Read More
Daerah Pariwisata Politik Sulawesi Tenggara 

Sebaiknya UNESCO Libatkan Pimpinan Politik Lokal Wakatobi

Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara, Hugua meminta UNESCO untuk melibatkan pimpinan politik lokal seperti bupati/wali kota dan Ketua DPRD dalam melindungi kelestarian Cagar Biosfir Bumi. Hugua menyampaikan permintaan tersebut saat menjadi pembicara pada pertemuan The International Coordination Council of The Man and Biosphere (MAB) Program ke-24 di Kantor Pusat UNESCO di Paris, Senin (9/7). “Masa depan Cagar Biosfir Bumi sangat ditentukan oleh komitmen politik dan komitmen program Pemerintah Daerah dan DPRD,” katanya melalui rilis dari Paris yang dikirimkan kepada ANTARA di Kendari, Selasa. Menurut Hugua, pemerintah daerah dan DPRD-lah yang memegang…

Read More