Gubernur Sulut Diminta untuk Menghentikan Ijin Pertambangan

Manado –Penebangan pohon dan pengerukan tanah marak terjadi di Sulawesi Utara (Sulut). Kegiatan tersebut dilakukan oleh pengusaha di Sulawesi Utara yang ingin membuka lahan baru baik untuk bangunan ataupun perkebunan. “Pemerintah daerah Sulut perlu memikirkan keselamatan warga Sulut dengan tidak mengeluarkan ijin pertambangan,” kata Ketua aktivis Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Aliansi Masyarakat Transparansi Indonesia (AMTI), Tommy Turangan SH, seperti dilansir beritamanado.com. Gubernur Sulut, kata Tommy, harus berfikir komprehensif tentang nasib masyarakat, terutama para petani. “Jangan hanya mengeluarkan kebijakan yang menguntungkan segelintir masyarakat, terutama konglomerat. Kemudian mengorbankan masyarakat kecil,” jelasnya. Tommy…

Read More