Pemerintah Kuasai 80 Persen Investasi di Indonesia Timur; Kemana Para Investor?

Jakarta – Sampai saat ini, minat para investor untuk masuk ke kawasan Indonesia Timur masih sangat minim. Salah satu faktor utamanya adalah dikarenakan adanyan ketimpangan serta lambannya pembangunan di kawasan tersebut. Ketua Pokja Infrasturktur Kawasan Timur Indonesia Kadin Ikhwanuddin mengatakan bahwa saat ini Investasi yang dilakukan di Indonesia timur lebih besar adalah investasi yang digelontorkan oleh pemerintah bukan swasta. “80 persen investasi di Timur berasal dari goverment,” kata Ikhwanuddin di Menara Kadin, Jakarta, Kamis (8/1/2015) seperti diansir okezone.com. Menurut Ikwan ada beberapa hal yang harus diperbaiki serta dilakukan oleh pemerintahtermasuk…

Read More