Agenda Lifestyle Pariwisata 

Indonesia Boating Gathering Awali Agenda Maritim Indonesia di 2023

Jakarta, indonesiatimur.co – Yayasan nirlaba Community for Maritime Studies Indonesia (CMSI) menjadwalkan perhelatan Indonesia Boating Gathering (IBG) pada tanggal 16-26 Februari di JIEXPO, Kemayoran Jakarta, yang merupakan bagian dari acara Indonesia Motor Show 2023 (IIMS). Rencana kegiatan wujud dari kemitraan CMSI dengan PT Dyandra Promosindo ini disampaikan Program Director CMSI, Nino Krisnan kepada indonesiatimur.co beserta siaran persnya kepada media (2/02/2023). Digelar di Hall B2 IIMS 2023, akan tampil kapal-kapal boat rekreasi berikut industri penunjangnya, penyedia jasa wisata bahari, infrastruktur marina, serta komunitas-komunitas kemaritiman, aktivitas bahari dan tirta dengan program spesial seperti:…

Read More

Jokowi; Jika Konsisten Bangun Infrastruktur, Indonesia Timur Akan Memasuki Masa Emas

Bogor – Komitmen Pemerintah dalam memajukan indonesia timur memang bukan janji-janji semata. Pemerintahan Jokowi-JK tengah fokus melakukan pembangunan infrastruktur di wilayah ujung Timur indonesia tersebut. Presiden Jokowi mengatakan bahwa pihaknya tengah fokus membangung beberapa infrastruktur seperti pembangunan jalan trans Papua. “Ini yang akan terus kita lakukan pembangunan jalan bandara trans Papua agar ekonomi kita semakin baik dan rakyat semakin sejahtera,” ujar Jokowi di Bogor, seperti dilansir okezone, Rabu (22/2). Menurut presiden, proyek yang terus dikerjakan pemerintah adalah pembangunan desa pinggiran di wilayah perbatasan. “Ini bertujuan untuk pemerataan ekonomi,” tambahnya. Lebih…

Read More
Daerah 

Warga Indonesia Timur Mulai Terbiasa Belanja di Ritel Modern

Jakarta – Kondisi ekonomi warga yang ada di kawasan indonesia timur terlihat lebih baik dan meningkat. Hal itu terlihat dari banyaknya warga yang mulai terbiasa untuk berbelanja di ritel modern. Selama kuartal I/2015, pertumbuhan bisnis ritel di Indonesia bagian timur kini semakin meningkat dan bahkan mengalahkan pertumbuhan di Indonesia bagian barat. “Dalam dua tahun terakhir pertumbuhan ritel di Indonesia bagian timur cukup moncer, yakni rata-rata tiap tahun mencapai 15%. Selama kuartal 1 ini saja, pertumbuhannya di Indonesia timur berkisar 12%-15%,” kata Ketua Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) Roy Nicholas Mandey…

Read More
Ekonomi & Bisnis 

Tahun 2015, Pemerintah Fokus Tingkatkan Performa Pelabuhan di Indonesia Timur

Jakarta – Performa pelabuhan di Indonesia Timur bakal menjadi salah satu fokus pembangunan pemerintah saat ini. Hal itu dilakukan dengan tujuan untuk mengurangi masalah ketimpangan antara timur dan barat. Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan Boby R Mamahit mengatakan bahwa performa pelabuhan di kawasan timur masih lamban. Oleh karenanya, program peningkatan ini sangat beguna untuk memperlancar arus logistik. “Ada peningkatan badan usaha pelabuhan khususnya di Indonesia bagian timur yang agak lamban,” kata Boby R Mamahit kepada okezone di Kemenko Perekonomian, Kamis (8/1/2015). Selama ini, kata Boby, arus logistik di kawasan…

Read More
Ekonomi & Bisnis 

Kadin Akan ‘Hidupi’ Masyarakat Indonesia Timur Dengan Singkong

Jakarta – Di tahun 2015, Komite Tetap Koordinator Perekonomian Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Wilayah Indonesi Timur akan mendorong pengembangan industri berbasis singkong. Dalam tahap awal, lahan seluas 500 hektar telah disiapkan untuk pengembangannya. “Kita akan membangun di daerah yang lahannya tidak dialokasikan untuk tanaman padi,” ujar Nasruddin di Jakarta, seperti dilansir metrotvnews.com, Kamis (8/1/2015). Saat ini, lanjut dia, pihaknya tengah berkoordinasi dengan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi untuk menentukan lokasi. “Ada sinkronisasi dengan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, dan kita juga akan berkonsetrasi ke desa-desa…

Read More
Ekonomi & Bisnis 

Pemerintah Kuasai 80 Persen Investasi di Indonesia Timur; Kemana Para Investor?

Jakarta – Sampai saat ini, minat para investor untuk masuk ke kawasan Indonesia Timur masih sangat minim. Salah satu faktor utamanya adalah dikarenakan adanyan ketimpangan serta lambannya pembangunan di kawasan tersebut. Ketua Pokja Infrasturktur Kawasan Timur Indonesia Kadin Ikhwanuddin mengatakan bahwa saat ini Investasi yang dilakukan di Indonesia timur lebih besar adalah investasi yang digelontorkan oleh pemerintah bukan swasta. “80 persen investasi di Timur berasal dari goverment,” kata Ikhwanuddin di Menara Kadin, Jakarta, Kamis (8/1/2015) seperti diansir okezone.com. Menurut Ikwan ada beberapa hal yang harus diperbaiki serta dilakukan oleh pemerintahtermasuk…

Read More
Ekonomi & Bisnis Nasional 

Demi Bangun Indonesia Timur, Jokowi Rubah Peran BUMN

Jakarta – Pada saat melakukan pertemuan dengan Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) beberapa saat lalu, Presiden Joko Widodo menegaskan bahwa ia akan memanfaatkan BUMN untuk membangun kawasan Indonesia timur. Hal itu diungkapkan oleh salah seorang Ekonom Universitas Indonesia, Aviliani kepada metrotvnews hari ini. “Nanti BUMN masuk. Swasta kan jarang masuk. Pembangunan tol misalnya,” ujar Aviliani, di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Selasa (6/1/2015). Menurut Aviliani, Jokowi mengungkapkan bahwa BUMN akan berperan dalam melakukan pembangunan infrastruktur dan peningkatan ekonomi di daerah timur Indonesia. “Indonesia Timur sering kali dinilai swasta tidak menarik secari…

Read More
Ekonomi & Bisnis 

Tahun 2015, Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Timur Diprediksi Naik 6,1 %

Mataram – Pertumbuhan ekonomi di kawasan Indonesia timur diprediksi bakal naik hingga 6,1 persen pada 2015. Salah satu penyebab pertumbuhan tersebut yakni didorong oleh membaiknya kinerja konsumsi rumah tangga dan ekspor. “Membaiknya pertumbuhan ekonomi kawasan timur Indonesia (KTI) pada 2015 juga didorong oleh tumbuhnya “output” sektor pertambangan dan sektor industri pengolahan,” kata Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo seperti dilansir beritasatu.com, Senin (15/12) lalu. Selain itu, lanjut Perry, perkembangan ekonomi global dan nasional juga bisa berpengaruh terhadap kinerja ekonomi daerah. “Ini tidak lepas dari mulai diberlakukannya kembali izin untuk…

Read More
Ekonomi & Bisnis 

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Timur Mengalami Perlambatan

Jakarta – Pertumbuhan ekonomi Indonesia selama triwulan pertama berjalan tidak merata. Pertumbuhan didominasi oleh wilayah Indonesia bagian barat seperti di Pulau Sumatera dan Jawa, sementara wilayah Indonesia Timur seperti Sulawesi dan Papua mengalami perlambatan. “Perlambatan lebih banyak terjadi di ekonomi di Kawasan Timur Indonesia (KTI),” ungkap Bank Indonesia dalam keterangan persnya seperti dilansir gatra.com, Senin (12/5). Selain itu, tekanan inflasi di sebagian besar daerah di Indonesia berada dalam tren menurun hingga April 2014. “Perkembangan positif ini dipengaruhi oleh harga komoditas pangan yang menurun akibat mulai masuknya masa panen di beberapa…

Read More
Ekonomi & Bisnis 

Inilah Nilai Investasi Proyek di Indonesia Timur pada Tahun 2014

Jakarta – Berdasarkan Data dari Komite Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (KP3EI) mencatat nilai investasi wilayah timur indonesia pada tahun 2014 ini. Dari data tersebut, Koridor Ekonomi (KE) Sulawesi memiliki target pencapaian implementasi proyek sektor riil dengan nilai investasi Rp 166,2 triliun. Sementara untuk proyek infrastruktur sebesar Rp 111,96 triliun. Sampai saat ini, total investasi proyek yang sudah groundbreaking di KE Sulawesi sebesar Rp 23,56 triliun. Sementara itu, di Koridor Ekonomi Papua dan Kepulauan Maluku terdapat 16 proyek dengan nilai investasi mencapai Rp 433,4 triliun. Khusus untuk proyek infrastruktur,…

Read More