Daerah Hukum Maluku 

Tahun Ini, Kasus Cabul Menjadi Atensi Khusus Polres MTB

Saumlaki, indonesiatimur.co – Semester pertama tahun ini, kasus pencabulan termasuk paling menonjol di wilayah hukum Polres MTB yang segera berganti namanya menjadi Polres Kepulauan Tanimbar. Penanganan kasus pencabulan terhadap anak dibawah umur, ditegaskan Kapolres AKBP Adolof Bormas, telah menjadi perhatian khusus pihaknya saat ini. Kendati tidak mengungkapkan secara rinci jumlah kasus Cabul yang dilaporkan maupun telah diproses Kepolisian Tesort di Bumi Duan Lolat ini. Namun Kapolres Bormasa, tetap menjadikan penanganan dan pencegahan kasus pencabulan ini sebagai prioritas. “Kami sangat atensi untuk kasus pencabulan, kekerasan terhadap perempuan dan anak,” ucapnya meyakinkan…

Read More
Kesehatan Maluku 

Antisipasi Covid-19,Polres  MTB Siapkan Sispamkota 

  Saumlaki, indonesiatimur.co – Untuk  mengantisipasi penyebaran virus Corona atau covid-19, Polres Maluku Tenggara Barat (MTB) mulai mempersiapkan personelnya. dalam menghadapi bencana non alam ini. Untuk itu, dipersiapkan materi dan latihan sistem pengamanan kota (Sispamkota). Menurut Kapolres MTB, AKBP Adolof   Bormasa, persiapan Sispamkota ini sangatlah penting dilakukan, agar bisa mengetahui dan mempersiapkan personel ketika wabah ini masuk ke kabupaten yang resmi berganti nama ke Kepulauan Tanimbar ini. “Untuk mewujudkannya, saat ini sementara dipersiapkan hal-hal yang berkaitan dengan rencana dimaksud. Sispamkota ini akan melibatkan semua pihak. TNI dan Polri, Pemda, media,…

Read More
Daerah Maluku 

Polres MTB Lakukan Program Berseri Untuk Masyarakat Kurang Mampu

Saumlaki, indonesiatimur.co – Sebagai bentuk kepedulian bagi masyarakat yang tidak mampu, Kapolres Maluku Tenggara Barat (MTB), AKBP Andre Sukendar SIK, telah mengeluarkan Surat Perintah nomor : SPRIN/ 94 / I / 2020 tanggal 24 Januari 2020 tentang pelaksanaan program Kapolres MTB “Berseri” Berbagi Seribu Sehari. Melalui program ini, para anggota Polres MTB , usai apel pagi di hari Jumat, akan mengumpulkan Rp 1000 dari penghasilan, untuk nantinya disumbangkan kepada warga yang dianggap tidak mampu. Program yang sudah berjalan beberapa kali. Dan pada Jumat (14/02/2020)), Polres MTB , berbagi kasih dengan…

Read More

BPJN XVI Harus Pertanggungjawabkan Anggaran Triliun Rupiah

Saumlaki, indonesiatimur.co – Besarnya anggaran yang telah dikucurkan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI, sebesar Rp 1,9 Trilyun kepada Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Wilayah XVI Maluku dan Maluku Utara, membuat Menteri Basuki Hadimuljono, secara tegas meminta pertanggungjawaban penggunaan anggaran tersebut, yang digunakan dalam pembangunan di Maluku dan Maluku Utara. “Khusus Maluku, ada empat bidang yakni jalan dan jembatan, sumberdaya air, keciptakaryaan serta perumahan. Setiap bidang itu menyerap dana ratusan milyar, jadi harus mampu dipertangungjawabkan,”ungkapnya saat melakukan kunjungan kerja ke Ambon dalam rangka peresmian dua mega proyek APBN…

Read More
Daerah Ekonomi & Bisnis Hot Maluku 

Dermaga Tawiri dan Revitalisasi Pantai Wainitu Di Resmikan

Ambon, Indonesiatimur.co – Menteri Keuangan (Menkeu) Republik Indonesia (RI), Sri Mulyani meresmikan Penataan Kawasan Dermaga Tawiri di Ambon, Maluku. Dermaga Tawiri merupakan Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) yang dibangun sebagai tempat bersandar kapal-kapal perang tonase besar milik TNI AL. Pembangunan Dermaga Tawiri dibiayai dengan Surat Berharga Syariah Negara (SBSN), yang merupakan salah satu instrumen pembiayaan selain instrumen langsung kepada kementerian, rupiah murni, dan skema Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha. “Untuk menciptakan ketahanan ekonomi kita tidak tergantung kepada satu instrumen saja, jadi kita bisa membuat pilihan, kita bisa mampu untuk…

Read More
Daerah Maluku 

Polres MTB Siap Amankan Pileg Dan Pilpres

Saumlaki, indonesiatimur.co – Jelang Pemilihan legislatif (Pileg), dan Pemilihan Presiden (Pilpres) yang tinggal beberapa bulan lagi, Kapolres MTB, AKBP Andre Sukendar, mengatakan Polres MTB siap amankan Pileg dan Pilpres pada April 2019 nanti. ” Kalau dari segi pengamanan, Polres MTB sendiri telah mengawali bersama KPU setempat sehubungan dengan logistik dan telah melakukan pengamanan hingga penyerahan serta pengamanan di gudang logistik. Pokoknya kita siap mengamankan segala prosesnya sampai pada penetapan hasil pilpres dan pileg nanti,” tegasnya. Ketika ditanya tentang kerawanan pada Kabupaten MTB ini, Kapolres mengakui bahwa kerawanan bukan hanya menyangkut…

Read More
Ekonomi & Bisnis Hot Maluku 

MenKeu Sri Mulyani: Maluku Harus Dapat Perlakuan Khusus

Saumlaki, indonesiatimur.co – Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani, usai meresmikan jembatan Leta Oar Laran, mengatakan tekadnya untuk memberikan keadilan anggaran bagi Maluku. “Setelah saya datang dan melihat langsung kondisi Maluku secara umum, dan Kabupaten Maluku Tenggara Barat (MTB) khususnya, dimana luas lautnya lebih besar dari daratan, maka kita harus memberi perhatian khusus bagi Maluku,”tandasnya kepada wartawan, setibanya di Pulau Larat, usai meresmikan jembatan Leta Oar Laran,pada Kamis (10/01). Dengan senyum khasnya, menteri keuangan terbaik dunia ini menyampaikan apresiasi kepada Gubernur Maluku, Said Assagaff dan Bupati Maluku Tenggara Barat (MTB) ,…

Read More

Menteri PUPR Akan Resmikan Jembatan Wear Arafura

Saumlaki, indonesiatimur.co – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono dan Menteri Keuangan Sri Mulyani, direncanakan akan melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Maluku Tenggara Barat (MTB) pada Kamis (10/01), sekaligus meresmikan Jembatan Wear Arafura yang menghubungkan Pulau Larat dan Pulau Yamdena. Menteri PUPR dan Menteri Keuangan akan didampingi Gubernur Maluku, Said Assagaff dan sejumlah Pejabat Esselon I dan II dari kedua kementerian. “Rombongan kedua menteri akan berangkat dari Ambon ke Saumlaki pada Kamis (10/01), dengan menggunakan Pesawat Garuda dengan Nomor Penerbangan GA7644, dan direncanakan akan tiba di Bandara…

Read More