Daerah Maluku Utara 

Belum Ada Tersangka Kasus Penembakan Wartawan di Ternate

Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Polda Maluku Utara belum menetapkan terperiksa pelaku penembakan jurnalis di Ternate dalam peliputan unjuk rasa penolakan penaikan harga bahan bakar minyak (BBM) Senin (17/6) lalu. Petugas masih melakukan investigasi terkait insiden itu. “Polri menginstruksikan kepada propam dan jajarannya untuk melakukan penelitian lebih jauh terkait peristiwa ini (Ternate) termasuk di Jambi,” kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri Brigjen Boy Rafli Amar dalam siaran pers di Gedung Divisi Humas Mabes Polri, Jakarta, Rabu (19/6). Senin lalu, seorang jurnalis harian Mata Publik, Roby Kelerey tertembak di paha…

Read More
Hukum Maluku 

AJI Ambon Kecam Pembunuhan Wartawan di Manado

Ambon, INTIM – Ketua Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Ambon, Insany Syahbarwaty mengecam keras pembunuhan wartawan harian Metro Manado, Ryo Linggoto. “Aji Ambon mengecam keras segala tindakan intimidasi dan kekerasan kepada Jurnalis,” tegas Insany kepada www.indonesiatimur.co, Minggu (25/11) melalui telepon selulernya. Insany meminta, Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Utara (Sulut) untuk segera mengusut hingga tuntas kasus pembunuhan wartawan Metro Manado ini yang terjadi, Minggu (25/11) dini hari. “Kami (AJI Ambon) menuntut Polda Sulut segera menangkap pelaku pengeroyokan dan penikaman Ryo yang jumlahnya sebanyak 8 orang,” ujarnya. Dengan adanya pembunuhan Ryo…

Read More