Daerah Papua Politik 

Direktur Freeport Indonesia Temui Gubernur Papua, Ada Apa?

Jayapura – Pasca adanya hubungan memanas antara pemerintah Papua dengan PT Freeport, Presiden Direktur PT Freeport Indonesia Maroef Sjamsoeddin memutuskan mengunjungi Gubernur Papua Lukas Enembe di rumah dinasnya pada Jumat malam. Dalam kunjungannya tersebut Maroef mengutarakan bahwa dirinya merasa berhutang setelah beberapa waktu lalu gubernur melakukan kunjungan ke perusahaan. Selain itu, kunjungannya tersebut untuk menyampaikan langsung ucapan selamat Natal, sekaligus meningkatkan komunikasi dengan pemerintah daerah (Pemda). “Kita harus tetap bergandengan tangan dengan Pemerintah Provinsi Papua, hal-hal yang mungkin di masa lalu belum terselesaikan, dengan komunikasi begini kita bisa tahu kami…

Read More
Agenda Nasional Papua Barat 

Jokowi Lebih Memilih Rayakan Malam Taun Baru di Raja Ampat

Jakarta – Pada akhir tahun ini, Presiden Joko Widodo (Jokowi) berencana untuk melakukan kunjungan kerja ke kawasan timur Indonesia. Disana, presiden dijadwalkan akan melakukan peresmian beberapa proyek sekaligus menikmati pergantian tahun disana. Panglima Kodam (Pangdam) XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Hinsa Siburian mengatakan bahwa rencananya Presiden Jokowi dan rombongan dijadwalkan akan merayakan tahun baru di Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat. “Pak Presiden akan menghabiskan tahun baru di Waisai, Kabupaten Raja Ampat,” katanya di Kota Jayapura, Papua, seperti dilansir Antara (31/12). Menurut Pangdam, Presiden direncanakan berkunjung ke Papua dan Papua Barat pada 29…

Read More
Pariwisata Sulawesi Utara 

Sulut Ingin Jadi Destinasi Wisata Kedua Setelah Bali

Manado –Penjabat Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Soni Sumarsono menargetkan agar Sulut bisa menjadi destinasi wisata kedua setelah Provinsi Bali. Menurutnya, untuk mencapai target tersebut harus dipersiapkan secara matang dari sekarang, jangan menunggu lagi. “Saya menargetkan Provinsi Sulut menjadi tujuan kedua setelah tempat wisata Bali,” kata Soni di Manado, seperti dilansir NationalGeo (16/12). Menurut Soni, pihaknya yakin Provinsi Sulut akan menjadi tujuan wisata sesudah Bali karena potensi sumber daya alam dan manusianya cukup besar. “Target ini menjadi impian saya, dan harus didukung oleh semua pemangku kepentingan, swasta, masyarakat bukan hanya pemerintah…

Read More
Daerah Sulawesi Tengah 

Sulteng Jadikan Taman Teknologi Pertanian sebagai Pilot Project

Palu – Badan Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Sulawesi Tengah melakukan penandatanganan MoU dengan PT Dongi Senoro LNG. MoU tersebut terkait pendampingan dan pengembangan masyarakat di bidang pertanian melalui Taman Teknologi Pertanian (TTP). Berdasarkan data, di Sulteng setidaknya telah terbangun 2 taman pertanian yaitu TSP (Taman Sains Pertanian) Sidondo, di Kabupaten Sigi dan TPP Batui di Banggai. “Kehadiran 2 taman tersebut cukup strategis, guna meningkatkan produktivitas dan memberi nilai tambah komoditi pertanian dan turunannya,” kata Wakil Gubernur Sulteng, Sudarto seperti dilansir RakyatKu, (22/12). Menurut Sudarto, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) adalah…

Read More
Daerah Sulawesi Tenggara 

Rp84 Miliar untuk Lanjutkan Pembangunan Masjid di Teluk Kendari

Kendari – Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) menganggarkan dana sebesar Rp84 miliar pada APBD 2016 untuk kelanjutan pembangunan masjid Al-Alam yang terletak di Teluk Kendari. Gubernur Sultra Nur Alam mengatakan bahwa hal ini dilakukan sebagai bukti keseriusan pemerintah untuk menyelesaikan masjid tersebut. “Kami kembali menganggarkan sebesar Rp84 miliar untuk menambah dana yang sudah terlebih dahulu digunakan,” kata Nur Alam di Kendari, seperti dilansir RimaNews, (23/12). Dengan dana tersebut, kata Nur Alam, maka sudah bisa menyelesaikan sebagian kubah dari masjid itu, termasuk membangun akses jalan dari darat menuju masjid Teluk Kendari.…

Read More
Papua Pariwisata 

Papua Jadi Tuan Rumah Pemilihan Duta Wisata Indonesia 2016?

Jayapura – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua menyatakan bahwa pihaknya siap menjadi tuan rumah Pemilihan Duta Wisata Indonesia 2016. Bahkan, Asisten Bidang Perekonomian dan Kesejahteraan Rakyat Sekda Provinsi Papua Elia Loupatty, mengklaim telah mendapatkan dukungan dari pemerintah pusat. “Ada rencana dari pemerintah pusat bahwa pemilihan duta wisata 2016 akan diselenggarakan di Papua,” kata Elia seperti dilansir Antara, (23/12). Menurut Elia, pihaknya kini mulai mempersiapkan segala sesuatunya. Bahkan, kata dia, Dinas Pariwisata Provinsi Papua pun sudah mulai menganggarkan untuk kegiatan pemilihan duta wisata tersebut. “Rencana pelaksanaan pemilihan duta wisata di Papua ini…

Read More
Ekonomi & Bisnis Gorontalo 

Gorontalo Utara Dapat Bantuan ‘Fiber Speed Boat’ dari Kemendagri

Gorontalo – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memberikan bantuan alat transportasi perdesaan kepada Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara. Bantuan tersebut yakni berupa dua unit kapal cepat ‘fiber speed boat’ dengan harga total senilai Rp985 juta. “Kapal cepat tersebut akan ditempatkan di Kecamatan Anggrek dan Kecamatan Ponelo Kepulauan minim alat transportasi,” kata Wakil Bupati, Roni imran, seperti dilansir OkezoneCom, (23/12). Menurut Roni, pemerintah daerah memberikan perhatian khusus bagi warga di Pulau Dudepo karena pulau tersebut belum memiliki alat transportasi laut yang memadai hingga saat ini. “Bahkan pada musim angin barat atau saat gelombang…

Read More
Daerah Hot Maluku 

Pemudik Menumpuk di Pelabuhan Kota Ambon

  Ambon – Memasuki H-2 perayaan Natal, arus mudik Natal dan Tahun Baru 2016 melalui kapal laut di Pelabuhan Yos Sudarso, Kota Ambon, Maluku terus membludak. Para pemudik pada umumnya menggunakan Kapal Motor (KM) Tidar dan KM Gunung Dempo. “Pemudik yang naik KM Gunung Tidar berangkat dari Ambon, tercatat sekitar 1.640 penumpang antara lain tujuan Banda, Tual, Dobo, Kaimana, dan Fak-Fak,” kata Kepala PT Pelni Cabang Ambon Siswandi seperti dilansir SuaraPembaruan, (23/12). Menurut Siswandi, arus mudik yang menggunakan jasa kapal Pelni tahun ini kelihatan meningkat dibandingkan tahun 2014 lalu. “Ini…

Read More
Daerah Hot Papua 

Jelang Natal, Tiket Garuda ke Papua Habis

Jayapura – Menjelang Natal dan Tahun Baru, rata-rata kursi penerbangan Garuda ke Papua sudah terisi. Menurut General Manager Garuda Indonesia Cabang Jayapura Wahyudi Kresna, okupansi saat ini sudah mencapai  95 persen bahkan sampai 100 persen. “Bahkan kursi bisnis pun terisi juga menjelang Natal, artinya animo masyarakat memang luar biasa, mungkin karena libur panjang ini,” ujarnya di Jayapura, seperti dilansir Antara, Rabu (23/12). Wahyudi mengungkapkan bahwa penuhnya kursi penerbangan keluar Jayapura hanya berlaku hingga 25 Desember 2015. Kemudian, setelah itu masih banyak kursi tersedia bagi masyarakat yang ingin melakukan perjalanan ke…

Read More
Daerah Maluku Nasional 

Jelang Natal dan Tahun Baru, IMJ Kembali Gelar Pasar Murah

WAISARISSA – Bentuk kepedulian untuk meringankan beban masyarakat jelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2016, kembali ditunjukkan salah satu perusahaan yang tergabung dalam Artha Graha Network (AGN), PT Indonesia Mitra Jaya (IMJ) yang berlokasi di Desa Waisarissa, Kabupaten Seram Bagian Barat, Provinsi Maluku, dengan menggelar Pasar Sembako Murah. “Penjualan paket sembako murah ini, digelar sampai 31 Desember 2015,” kata Komisaris PT IMJ, Andy Suhardy, kepada wartawan, Selasa (22/12) di Waisarissa. Andy mengatakan, melalui program Coorporate Sosial Responsibility-nya (CSR), Artha Graha Peduli (AGP), PT IMJ menjual sembako murah sebanyak 500 paket,…

Read More