Hukum Papua 

Kondom Gratis untuk 180 Tempat Transaksi Seks di Jayapura

Jakarta – Sebanyak 180 kondom gratis disediakan oleh Komisi Penanggulangan AIDS Daerah (KPAD) Papua di 180 tempat transaksi seks di Jayapura. Beberapa tempat tersebut diantaranya tersebar di 7 distrik di kota dan kabupaten Jayapura meliputi hotel, losmen, tempat penginapan lain, kost-kostan serta lokalisasi. “Hotspot kondom ini berfungsi untuk mendekatkan kondom kepada mereka uang beresiko tinggi, yang suka berganti pasangan,” kata Sekretaris KPAD Papua, Constant Karma seperti dilansir liputan6, 16/06. Karma mengatakan jika pihaknya terus berupaya mendekatkan pembagian kondom gratis ini di lokasi transaksi, tidak lebih dari 100 meter. “Kita dekatkan…

Read More
Daerah Papua 

Papua Berduka, Rektor Universitas Cenderawasih Tutup Usia

Jayapura – Pimpinan tertinggi Universitas Cenderawasih (Uncen), Prof Dr Karel Sesa, M.Si, Selasa (3/3) kemarin tutup usia di RS Dian Harapan, Waena, Selasa (3/3) sore. Kepergian orang nomor satu di Uncen secara mendadak ini membuat banyak kalangan terhenyak. Sebelum meninggal, almarhum baru saja pulang menghadiri wisuda anaknya, Andika Sesa   di Universitas Atma Jaya, Jogya. “Sebelumnya bapak ikut acara kakak wisuda di Jogya dan karena ada kegiatan di Timika jadi turun di Timika dan tadi pagi turun ke Jayapura,” Anak keempat almarhum, Novia Sesa kepada Cenderawasih Pos, 03/03/15. Saat pulang dan…

Read More
Hukum Papua 

Kongres KNPI Ricuh, Pimpinan Sidang Kena Pukul

Jayapura – Memasuki hari ketiga 27/02, Kongres KNPI ke XIV yang berlangsung di GOR Cenderawasih Jayapura Papua sempat ricuh. Bahkan, salah satu pimpinan sidang sempat terkena pukulan seseorang anggota Organisasi Kepemudaan (OKP) yang naik ke atas podium presidium. Salah satu pimpinan sidang yang kena bukul adalah Ahmad Nawik  dari OKP Persaudaraan Rakyat Nusantara. Dia bahkan harus dilarikan ke Rumah Sakit Dok II untuk mendapatkan perawatan dan visum. Kericuhan yang terjadi sekitar pukul 23.30 WIT tersebut, saat itu pimpinan sidang Presidium sedang menjalankan agenda sidang. Tiba-tiba salah seorang anggota OKP langsung…

Read More
Ekonomi & Bisnis Hot Papua 

Tanaman Kakao Terbaik Itu Ternyata ada di Papua

Jayapura – Selama ini, tanaman kakao terbesar di indonesia khsusunya di kawasan timur adalah di Sulawesi Barat. Namun jika berbicara tanaman kakao terbaik, juga ternyata masih ada di wilayah indonesia timur tepatnya di Papua. Siapa sangka, daerah terpinggirkan yang masih jauh dari kemakmuran ternyata menyimpan sumber daya alam yang mengagumkan. Kualitas biji kakao di papua tergolong sangat baik dan bisa menghasilkan coklat yang sangat nikmat. “Biji kakao Papua di atas kualitas biji kakao yang dikembangkan di wilayah lain di Indonesia,” kata peneliti asal Universitas Cenderawasih (Uncen) Jayapura, Drs I Made…

Read More
Hukum Papua 

Tiga Warga Sipil Papua Ditangkap Karena Menyimpan 1.000 Butir Amunisi

Jayapura – 3 warga sipil Papua ditangkap oleh tim gabungan TNI-Polri di pusat perbelanjaan Papua Trade Center (PTC) di Entrop, Kota Jayapura sekitar pukul 11.30 WIT. Mereka ditangkap karena diduga menyimpan amunisi sekitar 1.000 di rumahnya. Mereka yang ditangkap masing-masih berinisial AJ, FK dan RW. Ketiga warga sipil itu diduga sebagai anggota Komite Nasional Papua Barat (KNPB). Juru bicara Polda Papua Kombes Pol Rudolf Patrige mengatakan bahwa 1.000 amunisi tersebut diduga dipesan oleh kelompok kriminal bersenjata pimpinan Puron Wenda. “1000-an amunisi dihargai Rp 10 juta,” kata Patrige di Jayapura, Papua,…

Read More
Hot Nasional Papua 

Natal di Papua, Jokowi: Mari Kita Akhiri Konflik dan Kedepankan Dialog!

Jayapura – Sebelumnya banyak pihak yang meragukan presiden Jokowi akan berkomentar mengenai kasus konflik di Papua salah satunya penembakan yang menewasakan warga sipil di Paniai. Namun kemarin, Presiden Jokowi menunjukan sikapnya. “Saya ingin kasus penembakan yang terjadi seperti di Pania itu di proses secara hukum agar kejadian seperti itu tidak terjadi lagi,” kata Jokowi dalam sambutannya di hadapan ribuan jemaat perayaan Natal Nasional di Stadion Mandala Jayapura, Papua, Sabtu (27/12/2014). Selain itu, Jokowi juga mengajak semua pihak untuk mengakhiri konflik dan mengedepankan dialog di setiap permasalahan yang ada. “Kita ingin…

Read More
Daerah Papua 

Dari 78 PAUD di Jayapura, Baru 15 Lembaga yang Dapat Bantuan Komputer

Jayapura – 15 Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (Paud) yang ada di lingkungan Pemkot Jayapura masing-masing mendapatkan bantuan seperangkat komputer. Bantuan tersebut berasal dari Dinas Pendidikan Kota (Pemkot) Jayapura. “Dananya bersumber dari Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Dinas Pendidikan,” kata Kepala Dinas Pendidikan Kota Jayapura, Robert Johan Betaubun di Aula Sian Soor Kantor Walikota Jayapura, Rabu (12/11/14) seperti dilansir majalahselangkah.com. Robert mengungkapkan bahwa bantuan tahun ini hanya bisa diberikan kepada 15 PAUD saja yang ada di Jayapura dari total 78 PAUD. “Diharapkan pada tahun tahun mendatang Paud lain juga diberikan bantuan…

Read More
Hukum Papua 

Kontak Senjata di Perbatasan, Kapolres Jayapura Terluka

Jayapura – Kontak senjata di perbatasan Papua New Guenia (PNG) –Indonesia kembali terjadi pada pagi ini, Sabtu (05/04). Kontak senjata terjadi antara belasan orang berpakaian loreng dan TNI di kampung Wutung, distrik Muara Tami. Berdasarkan informasi yang dihimpun, kontak senjata terjadi sejak pagi jam 06.00 waktu Papua. Beberapa orang yang mengenakan pakaian loreng membakar ban dan juga memblokade jalan masuk ke PNG. Salah seorang wartawan Elshinta, Aman Hasibuan menyampaikan bahwa dalam baku tembak tersebut dikabarkan juga, bendera Papua Barat, Bintang Kejora dikibarkan disana. “Bintang Kejora yang ada berkibar disini, sementara bendera…

Read More