Agenda Maluku Nasional 

Walikota Ambon Akan Terima Penghargaan Dari BNPB

Pangkal Pinang, indonesiatimur.co – Walikota Ambon, Richard Louhenapessy akan menerima penghargaan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) RI pada Minggu (13/10/2019), di hotel Swissbel Pangkal Pinang, Provinsi Bangka Belitung. Penghargaan yang diterima ini merupakan apresiasi dan penghargaan kepada Kepala Daerah yang berkontribusi dalam penanggulangan bencana. Penyerahaan ini akan diserahkan Kepala BNPB RI, Doni Moenardo, pada acara penutupan Rapat Koordinasi Nasional Forum Pengurangan Resiko Bencana (PRB) ke II tahun 2019 di Pangkal Pinang, Provinsi Bangka Belitung. Adapun tujuan pelaksanaan Rakornas PRB adalah untuk koordinasi dan komunikasi antar Forum PRB, serta berbagi…

Read More
Daerah Maluku 

Walikota Ambon Akan Laporkan Penyebar Hoax Gempa

Ambon, indonesiatimur.co – Walikota Ambon, Richard Louhenapessy, gerah dengan berita hoax yang beredar di masyarakat saat ini, dimana dikatakan bahwa dirinya mengatakan akan ada gempa besar yang melanda Ambon Senin siang ini (07/10/2019) Walikota telah meminta seluruh pejabat Pemerintah Kota Ambon baik Esselon dua, tiga dan empat, serta para pegawai dan seluruh Lurah, Raja, Kades, agar meneruskan bantahan berita hoax tersebut kepada para RT/RW, para pimpinan Puskesmas dan para Kepala Sekolah. “Perlu saya jelaskan bahwa sementara ini sedang beredar luas dalam bentuk berita bohong atau hoax, bahwa akan terjadi gempa…

Read More
Daerah Maluku 

Walikota Tetapkan Tanggap Darurat 14 Hari

Jakarta, indonesiatimur.co – Walikota Ambon, Richard Louhenapessy, menetapkan Kota Ambon dalam status tanggap darurat. Ini dilakukan dalam rangka tanggap darurat pasca bencana gempa bumi yang melanda Kota Ambon pada Kamis (26/09/2019) lalu. Hal ini diungkapkan Pelaksana tugas (Plt) Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Agus Wibowo, pada Minggu (29/09/2019). “Penetapan tanggap darurat ini penting guna menyelesaikan berbagai persoalan menyangkut bencana gempa bumi dimaksud,” timpalnya. Dirinya mengatakan, tanggap darurat yang ditetapkan Walikota Ambon berlaku selama 14 hari. “Dimulai pada tanggal 26 September hingga 9 Oktober 2019.…

Read More
Internasional Kesehatan Maluku 

Walikota Ambon Jadi Pembicara Pada Kongres Internasional di Singapore

Singapore, indonesiatimur.co – Walikota Ambon, Richard Louhenapessy dipercayakan sebagai Pembicara pada Kongres Internasional yang berlangsung di Academia Building Singapore General Hospital (SGH) – Singapore, Jumat (20/09/19). Walikota mengatakan, dirinya diundang sebagai pembicara dalam acara Surgical and Anaesthesia Congress 2019 guna menjelaskan program kerjasama yang selama ini terjalin antara SGH dan Kota Ambon. “Telah kita ketahui bersama, bahwa kerjasama yang terjalin antara Singapore General Hospital dan Kota Ambon selama beberapa tahun belakangan banyak membantu Pemerintah Kota Ambon khususnya dalam bidang kesehatan bagi masyarakat di Kota Ambon,” jelas Walikota. Bantuan yang dimaksud,…

Read More
Agenda Maluku Sulawesi Utara 

Walikota Ambon : Menangkan Pasar di Era Industri 4.0 Dengan Digital Tourism dan Pembenahan SDM

Tomohon, indonesiatimur.co – Untuk memenangkan pasar di era industri 4.0, maka salah satu tugas dan fungsi pemerintah daerah adalah melakukan transformasi menuju digital tourism dan melakukan pembenahan sumberdaya manusia. Hal ini disampaikan Walikota Ambon, Richard Louhenapessy, selaku Ketua Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) Komisariat Wilayah (Komwil) VI saat membuka seminar pengembangan pariwisata yang berlangsung di Grand Master Resort, Rabu (07/08/19). Seminar pengembangan pariwisata ini menurutnya sejalan dengan kerja keras Kementerian Pariwisata yang saat ini berupaya memenangkan pasar di era industri 4.0 demi pencapaian target wisatawan mancanegara sebesar 20 juta…

Read More
Daerah Maluku 

Walikota: Pembangunan Rusunawa Merupakan Program Yang Baik Dan Akan Terus Dikembangkan 

Ambon, indonesiatimur.co – Pemerintah Kota Ambon melalui Dinas Kawasan Pemukiman dan Perumahan Rakyat laksanakan syukuran Rumah Susun Sewa ASN di Desa Nania, Kec. Teluk Ambon, Baguala. Syukuran rusunawa ASN ini di hadiri oleh Walikota Ambon, Richard Lauhenapessy, Wakil Walikota Ambon, Syarif Hadler, Sekretaris Kota Ambon, A G Latuher, Kepala Dinas Kawasan Pemukiman dan Perumahan Rakyat Kota Ambon, Brury Nanulaita, Kepala Dinas Perumahan dan Pemukiman Rakyat Provinsi Maluku, Kasrul Selang dan seluruh tokoh agama, Kepala Desa Nania, serta seluruh pejabat Pemerintah Kota Ambon. Pemerintah Kota Ambon mengucapkan terima kasih banyak kepada…

Read More
Maluku Politik 

Walikota Ambon Gunakan Hak Pilih

Ambon, indonesiatimur.co – Walikota Ambon, Richard Louhenapessy bersama istri dan dua anak serta menantunya mendatangi Tempat Pemungutan Suara (TPS) 10 Kayu Putih, Desa Soya, Kecamatan Sirimau, untuk menggunakan hak pilih, pada Pilpres dan Pileg serentak 2019. Louhenapessy yang terdaftar dalam TPS 10, tiba di TPS pada pukul 08.34 WIT, Rabu, dan langsung duduk di kursi antrean yang sudah disiapkan panitia pemilihan. Tidak lama kemudian ia menuju meja petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk menunjukkan atau menyerahkan surat pemberitahuan pemungutan suara. Petugas KPPS memberikan kartu pemilih kepada Walikota Ambon Richard…

Read More
Daerah Maluku 

6 Saniri DiLantik Walikota Ambon

Ambon, indonesiatimur.co – Pemerintah Kota Ambon melantik enam saniri negeri di Kota Ambon, yaitu Batu Merah, Urimesing, Silale, Halong, Hutumuri dan Nania, dengan tujuan meningkatkan pemerintahan dalam sebuah negeri atau Desa. “Raja dan saniri harus bekerjasama dalam memimpin suatu negeri, agar pemerintah tidak melenceng dari struktur yang sudah di tetapkan oleh pemimpin desa,”ujar Walikota Ambon, Richard Louhenapessy di Ambon, Rabu (30/01). Richard mengatakan, Pemerintah Kota dan seluruh staf tidak pernah akan intervensi untuk siapa yang mau duduk selaku anggota saniri ataupun anggota BPD, karena itu masalah internal. “Tangan saya tidak…

Read More
Daerah Maluku 

Pemkot Ambon Luluskan 161 CPNS

Ambon, indonesiatimur.co – Tingkat kelulusan CPNS Kota Ambon tahun 2018 kemarin berjumlah 161 orang. “Sebagai mana kita ketahui bersama penentuan jumlah kelulusan CPNS ini awalnya mengalami sedikit kendala, antara lain dengan begitu sedikit tingkat kelulusan CPNS yang tidak memenuhi persyaratan yang ditetapkan oleh Kementerian PANRB,” ujar Walikota  Ambon, Richard Louhenapessy, saat memberikan keterangan pers di ruang kerjanya, Selasa (8/01). Louhenapessy mengatakan, melalui banyak pertimbangan, akhirnya Presiden Joko Widodo menerima usulan dan saran yang dilakukan sejumlah daerah, termasuk Pemerintah Kota Ambon, terkait penambahan Kuota CPNS di Kota Ambon dan beberapa daerah…

Read More
Maluku Pariwisata 

Gubernur Canangkan Program Dewi Bulan

Ambon, indonesiatimur.co – Gubernur Said Assagaff mencanangkan program Desa Wisata Bahari Berkelanjutan (Dewi Bulan) yang digagas 6 orang ASN pemerintah provinsi Maluku dan 1 orang ASN Pemprov Maluku Utara, yang sementara ini mengikuti diklat di Reform Leader Akademik (RLA) pada PKP2A Lan RI, Makassar. Pencanangan progran Dewi Bulan yang didukung oleh Pemerintah Provinsi Maluku, melalui Dinas Parawisata dan Ekonomi Kreatif Maluku dan Pemerintah Kota Ambon ini, berlangsung di pantai Tihulesi, Desa Hukurila, Kecamatan Leihitu Barat, Ambon, Sabtu (17/11) Turut hadir Walikota Ambon, Richard Louhenapessy, Plt Bappeda Maluku Syuryadi Sabirin .…

Read More